Data dan Fakta Premier League: Tottenham vs Chelsea
Gia Yuda Pradana | 23 November 2018 15:02
Bola.net - - Peringkat 4 Tottenham akan menjamu peringkat 3 Chelsea pada matchweek 13 Premier League 2018/19, Minggu (25/11). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan antara dua klub London di Wembley Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Chelsea di Premier League musim lalu, Tottenham kalah 1-2. Namun Tottenham menang 3-1 ketika ganti bertandang ke markas Chelsea.
Tottenham punya peluang mengamankan dua kemenangan liga secara beruntun atas Chelsea untuk pertama kalinya sejak Agustus 1987.
Dari 27 poin yang sudah dikumpulkan Tottenham di Premier League musim ini, hanya enam poin (22%) yang mereka raih dari laga-laga kandangnya.
Dele Alli mencetak lima gol dalam empat penampilan terakhirnya melawan Chelsea di semua kompetisi.
Tottenham memenangi enam dari tujuh laga terakhirnya di Premier League.
Gol terbanyak untuk Tottenham di Premier League 2018/19 sejauh ini: Harry Kane (6).
Assist terbanyak untuk Tottenham di Premier League 2018/19 sejauh ini: Kieran Trippier (3).
Chelsea telah membukukan 21 clean sheets melawan Tottenham di Premier League. Itu adalah joint-best record Chelsea di kompetisi ini, selain melawan Everton dan Newcastle.
Chelsea belum terkalahkan di Premier League musim ini (M8 S4 K0), mencetak 27 gol dan baru kebobolan delapan gol.
Chelsea tak kebobolan (clean sheet) dalam lima dari tujuh laga tandang terakhirnya di Premier League.
Selalu tercipta tiga gol atau lebih dalam lima dari enam laga tandang terakhir Chelsea di Premier League.
Gol terbanyak untuk Chelsea di Premier League 2018/19 sejauh ini: Eden Hazard (7).
Assist terbanyak untuk Chelsea di Premier League 2018/19 sejauh ini: Eden Hazard, Olivier Giroud (masing-masing 4).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Barter Gareth Bale Dengan Eden Hazard?
Liga Spanyol 22 November 2018, 19:40 -
Ketimbang Chelsea, Christian Pulisic Disarankan Gabung Liverpool
Liga Inggris 22 November 2018, 18:40 -
Ketimbang Andreas Christensen, Chelsea Lebih Pilih Lepas Gary Cahill
Liga Inggris 22 November 2018, 18:20 -
Higuain Diklaim Bisa Tingkatkan Skuat Chelsea
Liga Inggris 22 November 2018, 15:06 -
Chelsea Ikut dalam Persaingan Transfer Milan Skriniar
Liga Inggris 22 November 2018, 14:37
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39