Data dan Fakta Premier League: QPR vs Chelsea
Editor Bolanet | 10 April 2015 18:55
Dalam tiga pertemuan terakhir kedua tim, Chelsea memang hanya sekali meraih kemenangan dan dua kali kalah. Bahkan dari tiga laga itu, hasil kedua tim menunjukkan bahwa laga ini selalu berjalan ketat.
Berikut data dan fakta QPR vs Chelsea.
QPR tak kebobolan di tiga dari empat laga terakhir Premier League melawan Chelsea saat dimainkan di kandang sendiri.
QPR telah kalah 49 kali di kandang sendiri di kompetisi Premier League.
Charlie Austin telah terlibat dalam 55% dari 38 gol QPR musim ini. Ia mencetak 17 gol dan empat assist.
QPR mencatat rekor lima kemenangan, empat imbang dan tujuh kali kalah di Loftus Road musim ini, mencetak 21 gol dan kebobolan 22 gol.
Gawang Chelsea telah bobol di enam dari tujuh laga terakhir melawan QPR di Premier League.
Chelsea telah mencetak 99 gol di semua kompetisi musim ini.
Eden Hazard akan mencatat 100 penampilan di Premier League andai dimainkan pada laga ini.
Hazard telah mencetak sembilan dari sembilan penalti di Premier League, Ia bergabung dengan para pemain yang memiliki rekor 100% sukses penalti, bersama Dimitar Berbatov.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andre Gomes Bantah Rumor Chelsea
Liga Inggris 9 April 2015, 22:11 -
Mourinho: Wenger Benar, Ballon d'Or Dihapus Saja
Liga Inggris 9 April 2015, 21:48 -
Wenger Bertekad Pangkas Jarak Dengan Chelsea
Liga Inggris 9 April 2015, 21:22 -
Liga Inggris 9 April 2015, 21:09
-
Wenger Tak Mau Pikirkan Jadwal Berat Chelsea di EPL
Liga Inggris 9 April 2015, 17:01
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39