Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Swansea
Editor Bolanet | 1 Januari 2016 06:03
Menghadapi Swansea adalah tantangan sulit bagi pasukan The Red Devils. Terbukti, di lima laga terakhir mereka hanya sekali menang. Tapi jika bermain di Old Trafford, MU memiliki catatan cukup bagus.
Berikut ini data dan fakta pertemuan antara MU dan Swansea:
Manchester United menang tiga kali dari empat pertemuan di laga kandang melawan Swansea City di Premier League.
Bafetimbi Gomis selalu mencetak gol penentu di setiap dua laga terakhir di Premier League melawan Manchester United.
Manchester United selalu bisa mencetak gol di 12 laga kandang dalam kompetisi liga menghadapi Swansea; 25 gol tercipta menang sembilan kali, imbang dua kali, dan kalah satu kali.
Di enam pertemuan terakhir di semua kompetisi di Old Trafford, tim yang menang antara MU atau Swansea selalu mencetak dua gol.
Wayne Rooney selalu terlibat dalam tiga gol dari empat pertemuan terakhir di Premier League melawan Swansea (satu gol, dua assist).
Swansea menang empat kali dari lima pertemuan terakhir melawan Manchester United di semua kompetisi. Selalu berakhir 2-1 termasuk pada dua laga dari tiga kunjungan ke Old Trafford.
Swansea hanya satu kali menang dari 10 laga tandang di Premier League.
Manchester United sudah delapan kali tanpa kemenangan di semua kompetisi. Catatan ini terburuk sejak Januari 1990. MU mengalami tak pernah menang sembilan kali, terakhir kali terjadi pada 1988.
Lima dari delapan laga Manchester United di Old Trafford di semua kompetisi berakhir dengan tanpa gol.
Lihat prediksi skor MU vs Swansea di sini. (opta/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jones Anggap Mudah bagi MU untuk Mengubah Keadaan
Liga Inggris 31 Desember 2015, 21:46 -
Dikaitkan dengan MU dan Chelsea, Allegri Belajar Bahasa Inggris
Liga Inggris 31 Desember 2015, 18:04 -
Neville Bantah Akan Geser Van Gaal di MU
Liga Inggris 31 Desember 2015, 08:40 -
Moyes Yakin Rooney Bakal Bangkit
Liga Inggris 31 Desember 2015, 05:05 -
Lawan Chelsea, Henry Sebut MU Main Dengan Penuh Semangat
Liga Inggris 31 Desember 2015, 02:55
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23