Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Arsenal
Editor Bolanet | 15 Mei 2015 17:28
Jelang bentrok antara kedua tim tersebut, berikut ini tersaji data dan fakta menarik antara kedua tim.
Manchester United tak terkalahkan di 7 laga kandang terakhir melawan Arsenal di pentas Premier League (M6 K1).
Arsenal kalah 9 kali dari 11 pertemuan terakhir dengan Manchester United di Old Trafford di semua kompetisi.
Wayne Rooney terlah mencetak 11 gol ke gawang Arsenal di sepanjang karirnya.
Arsenal tidak pernah mengalahkan Manchester United di tujuh laga terakhir sejak gol kemenangan Aaron Ramsey tahun 2011 silam.
United tak pernah kebobolan lebih dari satu gol dan kalah di kandang saat menjamu Arsenal di pentas Premier League sejak Februari 1979.
Arsenal bisa jadi tim keempat di sepanjang sejarah yang mampu mengalahkan United dua kali dalam semusim di Old trafford.
Manchester United sudah menjalani 7 laga tanpa pernah membukukan clean sheet.
Arsenal telah memenangkan 5 laga away terakhir mereka di pentas Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berharap Bebas Cedera, Shaw Sambut Liga Champions Bersama MU
Liga Inggris 14 Mei 2015, 23:49 -
MU Puas Dengan Kinerja Van Gaal
Liga Inggris 14 Mei 2015, 20:24 -
Depay Tes Medis dan Tanda Tangan Kontrak Senin Depan
Liga Inggris 14 Mei 2015, 16:22 -
Depay Minta Saran Robben Untuk Pilih Premier League
Liga Inggris 14 Mei 2015, 16:02 -
Bermain Untuk Man United, Valdes Merasa Seperti di Rumah
Liga Inggris 14 Mei 2015, 15:03
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39