Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs West Brom
Editor Bolanet | 20 Maret 2015 19:02
Berikut Bolanet sajikan data dan fakta menarik mengenai laga antara The Citizens dan The Baggies tersebut:
Manchester City menang sembilan kali dan tak pernah kalah dalam sepuluh duel terakhir kontra West Brom
West Brom tak pernah menang dalam tujuh kali lawatan ke Etihad Stadium, dengan dua hasil imbang sebelum akhirnya disusul lima kekalahan beruntun.
Striker City, Sergio Aguero mencetak empat gol dalam lima laga terakhirnya kontra West Brom
City mencetak empat gol dalam sepuluh menit pertama dalam tiga laga terakhir kontra West Brom.
WBA telah melakoni sembilan laga tandang terakhir tanpa kemenangan
City hanya kalah sekali dari 12 laga kandang terakhir mereka di Premier League
West Brom mencatatkan empat kali cleansheet dalam lima laga terakhir di ajang Premier League
WBA kebobolan sepuluh gol dalam 15 menit pertama laga musim ini, jumlah terbanyak di Premier League
Sebaliknya, WBA juga menjadi tim yang paling sedikit kebobolan di 15 menit akhir pertandingan (4 gol)
WBA merupakan tim dengan persentase gol dari bola mati tertinggi di Premier League musim ini (50%), sementara City adalah tim dengan jumlah persentase gol dari bola mati terendah (8%).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompany Akui City Kalah Kelas Dari Barca
Liga Champions 19 Maret 2015, 23:52 -
Carragher Serukan Perubahan di Tubuh Skuat Man City
Liga Champions 19 Maret 2015, 22:53 -
Striker Legendaris Inggris: Messi Pesepakbola Terhebat
Liga Champions 19 Maret 2015, 22:32 -
City Ditelan Barca, Redknapp Sarankan Pellegrini Dipecat
Liga Champions 19 Maret 2015, 22:25 -
Ditekuk Barca, Redknapp Nilai City Butuh Pemain Baru
Liga Champions 19 Maret 2015, 22:01
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39