Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Aston Villa
Editor Bolanet | 24 April 2015 15:43
Total Manchester City mencatatkan kemenangan paling banyak (20 kali) dan mencetak gol paling banyak (65 gol) saat melawan Aston Villa dibandingkan tim lainnya. Berikut data dan fakta laga lainnya.
Aston Villa hanya mencetak 6 gol di babak kedua ajang Premier League musim ini; catatan terendah Premier League adalah 11 gol dicetak oleh Derby di musim 2007/08.
Jika hanya dihitung gol di babak kedua, maka The Villans akan berada di dasar klasemen dengan total hanya 20 poin, tertinggal 8 poin dari QPR di posisi 19.
Yaya Toure selalu mencetak gol pada tiga penampilan terakhirnya melawan Aston Villa.
Aston Villa mencetak jumlah gol yang sama di bawah asuhan Tim Sherwood musim ini (12 gol di 8 laga) dengan yang mereka catatkan di bawah asuhan Paul Lambert (12 gol di 25 laga).
Sergio Aguero saat ini sudah mencetak 20 gol pada dua musim Premier League; hanya ada 4 pemain yang lebih sering dibandingkan Aguero (Shearer 7, Henry 5, Van Nistelrooy 4, L.Ferdinand 3).
Christian Benteke sudah mencetak 9 gol pada 9 laga kompetitif di bawah asuhan Tim Sherwood.
Aston Villa mencatatkan kartu merah lebih banyak dibandingkan tim Premier League lainnya musim ini (7 kartu merah).
Rata-rata usia starter Manchester City musim ini adalah 28 tahun 331 hari, ini menjadi rata-rata usia tertua di antara tim Premier League lainnya. [initial]
Baca Juga
(bola/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santon: Yaya Toure Pemain Berkualitas
Liga Italia 23 April 2015, 23:07 -
Vieira Jadi Pengganti Pellegrini? Ini Kata Wenger
Liga Inggris 23 April 2015, 19:10 -
Rummenigge: Guardiola Tak Akan Tinggalkan Bayern Demi City
Liga Champions 23 April 2015, 17:45 -
Keras, Pemain City Dikartu Merah Akibat Tanduk Pemain Arsenal Ladies
Open Play 23 April 2015, 10:29 -
Barisan Bintang Terbaik Berstatus Free Transfer di Premier League
Editorial 23 April 2015, 07:30
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12