Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Tottenham
Editor Bolanet | 1 April 2016 07:30
Duel ini sangat vital baik bagi Liverpool maupun bagi Tottenham. Philippe Coutinho cs akan berusaha meraih poin penuh agar bisa merangkak naik ke zona empat besar. Sementara itu Harry Kane cs akan berusaha mencuri angka agar bisa mempertahankan posisi saat ini sekaligus mendekati Leicester City yang ada di puncak klasemen.
Sebelum dimulainya laga tersebut, simak dulu berbagai data dan fakta seputar pertemuan kedua klub itu sebelumnya.
Dalam enam kali pertemuan terakhirnya dengan Tottenham di pentas Premier League, Liverpool menang lima kali dan tak pernah kalah.
Tottenham gagal mencetak gol di empat dari lima pertemua terakhirnya dengan Liverpool di pentas Premier League.
Spurs hanya memang sekali dari 21 laga tandang terakhirnya di Anfield di pentas Premier League. (Menang sekali, imbang enam kali dan kalah 14 kali).
Satu-satunya kemenangan itu diraih pada tahun 2011 silam. Kala itu Spurs menang 0-2 berkat gol Rafael Van Der Vaart dan Luka Modric.
Liverpool sukses melesakkan 18 gol dari enam pertemuan terakhirnya lawan Spurs di ajang EPL. Meski demikian, mereka sempat tak bisa mencetak gol sama sekali ketika terakhir kali bermain lawan tim tersebut di White Hart Lane.
Duel antara Liverpool versus Tottenham merupakan laga penghasil gol bunuh diri terbanyak (9 gol) di sepanjang sejarah Premier League ketimbang laga-laga lainnya.
Liverpool belum berhasil menang dua kali beruntun di kandang sendiri di pentas Premier League sejak Mei 2015 lalu.
Spurs hanya kalah sekali dari 14 laga tandang terakhir mereka di pentas EPL (menang delapan kali, imbang lima kali dan kalah sekali).
Spurs memiliki rekor pertahanan terbaik di laga away di EPL. Mereka hanya kebobolan 12 gol musim ini dan hanya memperbolehkan lawan melepas tembakan on target sebanyak 41 kali saja (rekor terbaik di liga saat ini).
Liverpool merupakan tim yang kehilangan poin paling banyak ketika sebenarnya sudah dalam posisi unggul di pentas EPL musim ini (15 poin).
Spurs mampu meraup poin terbanyak dari posisi tertinggal di pentas EPL pada musim ini (18 poin).
[initial]
Baca Juga:
- Coutinho Diragukan Bisa Tampil Lawan Spurs
- Redknapp Yakin Sturridge Tak Akan Bisa Gantikan Ibrahimovic
- Liverpool Alami Peningkatan di Bawah Asuhan Klopp
- Emre Can: Bahasa Inggris Klopp Nyaris Sempurna
- Rush: Liverpool Jurgen Klopp Belum Tampilkan Yang Terbaik
- Gotze Tegaskan Ingin Gabung Liverpool
- Mimpi Buruk di Liverpool, Ini Nasihat Rush untuk Benteke
- Ferguson: Dele Alli Gelandang Terbaik Inggris
- Harry Kane Bisa Jadi Penyerang Terbaik Inggris Sepanjang Masa
- Legenda Arsenal Ini Terkesan Performa Eric Dier
- Merson: Eric Dier Gelandang Bertahan Terbaik Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferguson: Dele Alli Gelandang Terbaik Inggris
Liga Inggris 31 Maret 2016, 22:33 -
Mesut Ozil: Musim Arsenal Kacau
Liga Inggris 31 Maret 2016, 19:51 -
Inter, Napoli dan Roma Berebut Bek Villarreal
Liga Italia 31 Maret 2016, 09:52 -
Musim Ini, Bale Merasa Kian Nyaman di Madrid
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 06:20 -
Spurs Siap Gagalkan Rencana MU dan Barca Pinang Bintang Muda Jerman
Liga Inggris 31 Maret 2016, 03:31
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23