Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Manchester City
Dimas Ardi Prasetya | 12 Januari 2018 06:01
Bola.net - - Pertandingan big match yang seru akan terjadi di matchday 23 Premier League saat menjamu Manchester City di Anfield, Minggu .
Pertandingan ini akan menjadi kesempatan emas bagi pasukan Jurgen Klopp untuk membalas kekalahan di putaran pertama lalu. Usaha revans pada pasukan Josep Guardiola ini akan didukung oleh rekor bagus Liverpool saat menjamu Manchester City di Anfield.
Sebelum pertandingan digelar, simak dahulu data dan fakta terkait pertandingan tersebut.
Liverpool tak terkalahkan dalam 14 pertandingan kandang terakhirnya di Premier League melawan Manchester City (W10 D4), memenangkan empat duel terakhir secara berturut-turut.
Manchester City memenangkan pertandingan di putaran pertama lalu dengan skor 5-0 pada bulan September namun mereka belum pernah melakukan double di liga atas Liverpool selama lebih dari 80 tahun.
The Reds cuma kebobolan empat gol dalam 13 pertandingan kandang terakhir mereka di Premier League (M7 S6 K0), dan mencatatkan sembilan clean sheet pada saat itu.
Sergio Aguero mencetak lebih banyak gol di Premier League melawan Liverpool daripada pemain Man City lainnya (6 gol dari 11 pertandingan) namun belum berhasil mencetak gol dalam lima kunjungannya ke Anfield.
Man City memenangkan 19 dari 20 pertandingan terakhirnya di Premier League.
The Citizen berhasil mencatatkan clean sheet dalam tiga pertandingan tandang terakhirnya di kompetisi Premier League.
Liverpool berhasil mencetak setidaknya dua gol dalam lima pertandingan terakhirnya di pentas EPL.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan City, De Bruyne Mengaku Klub Favoritnya Adalah Liverpool!
Liga Inggris 11 Januari 2018, 22:27 -
Eks Hammers Ini Yakin Inggris Akan Untung Jika Maguire Pindah ke City
Liga Inggris 11 Januari 2018, 20:51 -
Liverpool Diprediksi Akan Main Dengan Pressing Gila-gilaan Lawan City
Liga Inggris 11 Januari 2018, 20:25 -
Klopp Disarankan Blokir Transfer Sanchez ke City
Liga Inggris 11 Januari 2018, 17:15 -
Selangkah Menuju Final Piala Liga, Toure Rindukan Atmosfer Wembley
Liga Inggris 11 Januari 2018, 15:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39