Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Bournemouth
Gia Yuda Pradana | 8 Februari 2019 15:02
Bola.net - - Liverpool akan menjamu peringkat 10 Bournemouth pada matchweek 26 Premier League 2018/19, Sabtu (09/2). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Anfield ini.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini (matchweek 16), Liverpool menang 4-0 di kandang Bournemouth lewat bunuh diri Steve Cook dan hat-trick Mohamed Salah
Dalam laga kandangnya melawan Bournemouth di Premier League musim lalu, Liverpool menang 3-0 melalui gol-gol Sadio Mane, Mohamed Salah, dan Roberto Firmino.
Liverpool selalu menang dengan margin minimal tiga gol dan tanpa kebobolan dalam tiga laga terakhirnya melawan Bournemouth di Premier League.
Liverpool selalu mencetak minimal dua gol dalam enam laga terakhirnya melawan Bournemouth.
Mohamed Salah telah mencetak lima gol dalam tiga penampilan melawan Bournemouth di Premier League.
Roberto Firmino telah memberi kontribusi tiga gol dan tiga assist dalam enam penampilannya sebagai starter melawan Bournemouth di Premier League.
Scroll terus ke bawah.
Performa dan Statistik
Liverpool selalu imbang dalam dua laga terakhirnya di Premier League: 1-1 vs Leicester City (kandang), 1-1 vs West Ham (tandang).
Liverpool belum pernah melalui dua laga kandang secara beruntun di Premier League tanpa kemenangan sejak Desember 2017.
Liverpool tak terkalahkan dalam 33 laga kandang terakhirnya di Premier League.
Sadio Mane selalu mencetak gol dalam tiga penampilan terakhirnya untuk Liverpool di Premier League. Dia pun berkesempatan mencetak gol dalam empat penampilan beruntun di satu musim yang sama untuk pertama kalinya di kompetisi ini.
Gol terbanyak untuk Liverpool di Premier League 2018/19 sejauh ini: Mohamed Salah (16).
Assist terbanyak untuk Liverpool di Premier League 2018/19 sejauh ini: Mohamed Salah (7).
Bournemouth selalu kalah dalam tujuh laga tandang terakhirnya di Premier League.
Bournemouth selalu kebobolan minimal dua gol dalam tujuh laga tandang terakhirnya di Premier League.
Gol terbanyak untuk Bournemouth di Premier League 2018/19 sejauh ini: Callum Wilson (10).
Assist terbanyak untuk Bournemouth di Premier League 2018/19 sejauh ini: Ryan Fraser (9).
Berita Video
Berita video jadwal Premier League 2018-2019 pekan ke-26. Manchester City hadapi Chelsea di Etihad Stadium, Manchester, Minggu (10/2/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Bournemouth, Liverpool Diharap Waspada Pada 20 Menit Pertama
Liga Inggris 7 Februari 2019, 23:40 -
Kedalaman Skuat Jadi keunggulan City Atas Liverpool
Liga Inggris 7 Februari 2019, 22:16 -
Fowler: Salah Sekarang Lebih Egois!
Liga Inggris 7 Februari 2019, 22:00 -
Meski Bersaing Dengan City, Liverpool Diminta Jangan Lupakan Spurs
Liga Inggris 7 Februari 2019, 21:26 -
Klopp Prioritaskan Belanja Bek di Musim Panas
Liga Inggris 7 Februari 2019, 20:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39