Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Hull City
Editor Bolanet | 12 Agustus 2016 17:18
Namun jika dilihat dari kondisi kedua tim jelang laga ini, maka Hull City tidak begitu diunggulkan pada laga ini. Hal ini dikarenakan mereka masih dalam masa transisi usai ditinggal Steve Bruce, di tambah dengan absennya sejumlah pilar mereka membuat kondisi mereka tidak cukup fit untuk menghadapi Leicester City yang akan tampil dengan kekuatan terbaik mereka.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Duel ketat untuk memperebutkan tiga poin perdana pada musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Hull City hanya menang satu kali dari enam pertemuan terakhir kontra Leicester City (M1 S2 K3)
Leicester City punya rekor yang cukup buruk saat bertandang ke Markas Hull di mana mereka hanya mampu meraih dua kemenangan dari 6 partai tandang ke KC Stadium (M2 S1 K3)
Leicester City tidak terkalahkan di 20 dari 22 pertandingan tandang terakhri di Premier League.
Hull City selalu gagal mencetak gol di tiga pertandingan terakhir mereka di Premier League.
Jamie Vardy adalah runner up top scorer Premier League musim lalu dengan mencetak 24 gol dari 36 pertandingan Premier League
Marc Albrighton adalah pemain yang paling banyak melancarkan umpan silang sukses di Premier League musim lalu (272 Umpan Silang dari 38 pertandingan)
Leicester City tidak pernah kalah di partai pembuka Musim dalam 23 tahun terakhir (M19 S4)
Pertandingan ini adalah kali pertama Juara Bertahan Premier League bermain di pertandingan pertama dalam musim kompetisi yang baru
Abel Hernandez mencetak total 21 gol untuk Hull City di Championship musim lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Komentari Lesunya Aktivitas Transfer Arsenal
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 23:41 -
Mahrez Punya Permintaan di Leicester untuk Tolak Arsenal
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 23:13 -
Musim 2016-17 Akan Jadi Musim Penuh Perang Urat Syaraf
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 23:02 -
Soal Bullying Schweinsteiger, Penuduh Harus Minta Maaf pada Mourinho
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 22:55 -
Ranieri: Alien Mendarat di London, Baru Leicester Juara Lagi
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 22:38
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23