Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Man City
Editor Bolanet | 5 April 2015 15:15
Bagaimana data dan fakta pertemuan kedua tim? Simak berikut ini.
Crystal Palace hanya dua kali meraih kemenangan dalam delapan laga terakhir mereka di Premier League di kandang sendiri. Dua kali seri dan empat kali kalah.
Manchester City menang di tujuh laga terakhir secara beruntun melawan Palace di semua kompetisi.
Palace selalu kebobolan dalam 11 laga Premier League yang digelar di Selhurst Park.
Crystal Palace telah meraih 19 poin dari 10 laga Premier League dibawah Pardew. Dua poin lebih banyak dari yang mereka raih pada 20 laga terakhir di musim 2014-2015.
Manchester City telah menggunakan semua pergantian di 43 penampilan mereka musim ini di semua kompetisi.
Glenn Murray mencetak empat gol di empat laga Premier League terakhir, setelah sebelumnya hanya mencetak satu gol di 19 penampilan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Sebut Masa Depan Lukaku di MU atau Manchester City
Liga Inggris 4 April 2015, 23:20 -
Van Gaal Juga Tidak Tahu Kapan RvP Sembuh
Liga Inggris 4 April 2015, 21:21 -
Rekor Kandang Terbaik, Van Gaal Yakin Habisi City
Liga Inggris 4 April 2015, 14:53 -
Van Persie Absen di Derby Kontra City
Liga Inggris 4 April 2015, 14:20 -
Demi De Bruyne, City Siapkan 40 Juta Euro
Liga Inggris 4 April 2015, 13:34
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10