Data dan Fakta Premier League: Bournemouth vs Liverpool
Serafin Unus Pasi | 16 Desember 2017 13:31
Bola.net - - Raksasa EPL, Liverpool bertekad untuk mengejar ketertinggalan mereka di klasemen sementara Premier League. Untuk itu mereka membidik 3 poin saat mengunjungi Vitality Stadium, markas Bournemouth pada hari Minggu malam nanti.
Secara garis besar Liverpool masih diunggulkan pada laga ini mengingat mereka bisa dikatakan unggul hampir di semua lini kontra Bournemouth. Namun The Cherries sudah membuktikan bahwa mereka bukanlah lawan yang mudah ditaklukan sehingga Liverpool tidak boleh bermain setengah hati jika tidak mau terpeleset pada laga ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Liverpool berupaya kembali ke empat besar, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa data dan fakta berikut:
Liverpool tidak terkalahkan di pertandingan terakhir mereka di EPL (M5 S3)
Bournemouth hanya menang satu kali di 5 laga kandang terakhir mereka di EPL (M1 S2 K2)
Liverpool hanya kalah satu kali di lima laga tandang terakhir mereka di EPL (M3 S1 K1)
The Reds selalu memang dengan selisih 3 gol di 3 laga tandang terakhir mereka di EPL
Bournemouth belum meraih satupun kemenangan di 5 laga terakhir mereka di EPL (S3 K2)
Liverpool mencetak sedikitnya 2 gol di 4 laga tandang ke markas Bournemouth
Jermain Defoe Mencetak 3 gol di 3 pertandingan terakhirnya melawan Liverpool
Mohamed Salah butuh 1 gol lagi untuk menjadi pemain Liverpool yang mencetak 20 Gol ++ semenjak tahun 2014.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Bela Keputusannya Lakukan Rotasi Pemain
Liga Inggris 15 Desember 2017, 22:45 -
Mo Salah, Pemain Terbaik Premier League November 2017
Liga Inggris 15 Desember 2017, 19:44 -
Menurut Neville, Klopp Sah-sah Saja Lakukan Rotasi
Liga Inggris 15 Desember 2017, 15:00 -
Jurgen Klopp Siap Dekati Kovacic Lagi
Liga Inggris 15 Desember 2017, 14:40 -
Coutinho Sudah Kirim Pesan Kepada Barcelona dan Real Madrid
Liga Inggris 15 Desember 2017, 14:27
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23