Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs West Ham
Editor Bolanet | 13 Maret 2015 18:00
Berikut ini adalah data dan fakta menarik seputar kedua tim:
Theo Walcott sudah mencetak 5 gol dari empat pertemuan terakhirnya dengan West Ham di EPL.
West Ham tidak pernah memenangkan 13 laga EPL terakhir kontra Arsenal (M0 S2 K11).
Olivier Giroud telah mencetak 4 gol dari 4 pertemuan terakhir dengan West Ham di EPL.
West Ham mencetak mampu mencetak gol lebih dulu dari empat pretemuan terakhir dengan Arsenal.
West Ham adalah tim pertama yang mampu mengalahkan Arsenal di Stadion Emirates di tahun 2007 silam.
West Ham baru memenangkan 1 dari 7 laga away di derby London terakhir mereka.
Tim yang dilatih Sam Allardye tidak pernah mengalahkan Arsenal di Premier League.
Arsenal sudah memenangkan 7 laga kandang secara beruntun, mereka belum pernah menang beruntun sebanyak 8 kali sejak terakhir dilakukan pada November 2005 silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Tolak Madrid, Invincibles Ini Tak Menyesal
Liga Spanyol 12 Maret 2015, 11:56 -
Diguyur Dana Segar, Wenger Buru Cech dan Dua Bintang Lain
Liga Inggris 12 Maret 2015, 10:51 -
Podolski Isyaratkan Tak Ingin Dipermanenkan Inter
Liga Italia 12 Maret 2015, 09:10 -
Tak Lupakan Arsenal, Alex Song Ingin Menangkan West Ham
Liga Inggris 11 Maret 2015, 23:09 -
Diburu Arsenal, Pedro Pertimbangkan Masa Depannya di Barca
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 16:27
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39