Data dan Fakta EPL Matchday 28: Aston Villa vs ManCity
Editor Bolanet | 3 Maret 2013 17:30
Di sisi lain, hasil sempurna jelas menjadi tujuan utama bagi tim asuhan Roberto Mancini guna mengembalikan selisih poin mereka dengan Manchester United.
Bagaimana peluang kedua tim? Berikut data dan fakta selengkapnya jelang laga antara Aston Villa vs Manchester City yang akan berlangsung di Villa Park Stadium. (gl/bgn)
Data dan Fakta
- Asto Villa hanya mampu mencetak 26 gol selama musim ini, yang mana jumlah tersebut masih lebih sedikit dibandingkan dengan torehan gol trio striker Manchester City, Sergio Aguero, Edin Dzeko, dan Carlos Tevez, dengan 29 gol.
- Villa telah kemasukan 52 gol dalam gelaran liga Inggris sejauh ini. Hal itu membuat mereka sebagai tim dengan pertahanan terburuk di liga.
- Aston VIlla sedikitnya kemasukan dua gol dalam 10 pertandingan mereka di ajang Premier League.
- Tim asuhan Paul Lambert mengalami kekalahan dari delapan laga terakhir mereka dan gol kemenangan lawan mereka semua terjadi di babak kedua.
- Manchester City adalah tim dengan pertahanan terbaik di liga musim ini, dengan 12 catatan clean sheet dan hanya kemasukan 24 gol sejauh ini.
- City mampu memenangkan 14 dari 16 pertandingan ketika duo Sergio Aguero dan Carlos Tevez dimainkan sejak menit awal secara bersamaan.
- Tim asuhan Roberto Mancini hanya empat kali gagal mencetak gol dari 27 pertandingan yang mereka mainkan di ajang Premier League.
- Pertemuan terakhir kedua tim berakhir dengan skor 5-0 untuk kemenangan City di Etihad Stadium. Gol-gol tersebut dicetak oleh David Silva dan masing-masing dua gol oleh Sergio Aguero dan Carlos Tevez.
Head to Head
17 Nov 2012 Manchester City 5 - 0 Aston Villa (Premier League)
25 Sep 2012 Manchester City 2 -4 Aston Villa (Capital One Cup)
12 Feb 2012 Aston Villa 0 - 1 Manchester City (Premier League)
15 Okt 2011 Manchester City 4 - 1 Aston Villa (Premier League)
02 Mar 2011 Manchester City 3 - 0 Aston Villa (Piala FA)
Lima Laga Terakhir Aston Villa
K - M - I - K - K
23 Feb 2013 Arsenal 2 - 1 Aston Villa (Premier League)
10 Feb 2013 Aston Villa 2 - 1 West Ham (Premier League)
02 Feb 2013 Everton 3 - 3 Aston Villa (Premier League)
29 Jan 2013 Aston Villa 1 - 2 Newcastle (Premier League)
25 Jan 2013 Millwall 2 - 1 Aston Villa (Piala FA)
Lima Laga Terakhir Manchester City
M - M - K - I - I
- 24 Feb 2013 Manchester City 2 - 0 Chelsea (Premier League)
- 17 Feb 2013 Manchester City 4 - 0 Leeds (FA Cup)
- 09 Feb 2013 Southampton 3 - 1 Manchester City (Premier League)
- 03 Feb 2013 Manchester City 2 - Liverpool 2 (Premier League)
- 29 Jan 2013 QPR 0 - 0 Manchester City (Premier League)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raksasa Premier League Berlomba Rayu Julian Draxler
Liga Inggris 2 Maret 2013, 23:00 -
Ferguson: Siapa Beruntung? Kami Atau City?
Liga Inggris 2 Maret 2013, 20:00 -
City Kembali Tunjukkan Minat Pada Alexis Sanchez
Liga Inggris 2 Maret 2013, 07:15 -
Liga Champions 2 Maret 2013, 06:29
-
Musim Panas City Ingin Beli Eliaquim Mangala
Liga Inggris 1 Maret 2013, 12:07
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39