Data dan Fakta EPL Matchday 25: Fulham vs Manchester United
Editor Bolanet | 2 Februari 2013 14:00
Berikut ini data dan fakta selengkapnya laga matchday 25 English Premier League antara vs Manchester United untuk dini hari nanti, Minggu (03/2). (bola/lex)
Data dan Fakta:
- Fulham tengah pekan kemarin menang 3-1 atas West Ham, namun hal itu satu-satunya kemenangan dari 8 laga terakhir mereka di EPL.
- Dari 5 laga kandang terakhirnya kontra tim papan atas, Fulham meraih 2 kemenangan, 2 seri dan cuma 1 kalah.
- Dari 24 Laga Liga sejauh ini The Cottagers tak sanggup mencetak gol di 6 laga di antaranya.
- Pertemuan pertama musim ini antara kedua kubu di Old Trafford berakhir 3-2 untuk kemenangan MU.
- Dari 5 pertemuan terakhirnya dengan Fulham, MU selalu menang.
- MU sejauh musim ini belum pernah mendapatkan kartu merah dari wasit.
-
Robin Van Persie adalah top skor sementara EPL dengan 18 gol.
5 Laga Terakhir Fulham:
(M-K-K-M-S)
30 Jan, 2013: Fulham 3 - 1 West Ham (EPL)
26 Jan, 2013: Man Utd 4 - 1 Fulham (FA Cup)
19 Jan, 2013: Man City 2 - 0 Fulham (EPL)
15 Jan, 2013: Blackpool 1 - 2 Fulham (FA Cup)
12 Jan, 2013: Fulham 1 - 1 Wigan (EPL)
5 Laga Terakhir MU:
(M-M-S-M-M)
- 30 Jan, 2013: Man Utd 2 - 1 Southampton (EPL)
- 26 Jan, 2013: Man Utd 4 - 1 Fulham (FA Cup)
- 20 Jan, 2013: Tottenham 1 - 1 Man Utd (EPL)
- 16 Jan, 2013: Man Utd 1 - 0 West Ham (FA Cup)
- 13 Jan, 2013: Man Utd 2 - 1 Liverpool (EPL)
Head to Head (5 Terakhir):
Fulham (0): Seri (0): Man Utd (5)
- 26 Jan 2013: Man Utd 4 - 1 Fulham (FA Cup)
- 25 Agu 2012: Man Utd 3 - 2 Fulham (EPL)
- 03 Des 2011: Man Utd 1 - 0 Fulham (EPL)
- 15 Mei 2011: Fulham 0 - 5 Man Utd (EPL)
- 28 Nov 2010: Man Utd 2 - 0 Fulham (EPL)
Prediksi Pembaca:
- Fulham Menang: 10 Persen
- Seri: 10 Persen
-
Man Utd Menang: 80 Persen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Belum Ada Yang Juara di Inggris
Liga Inggris 1 Februari 2013, 23:30 -
Wanyama: United? Tidak Sekarang
Liga Inggris 1 Februari 2013, 16:20 -
Waktu De Gea di Old Trafford Tersisa Empat Bulan?
Liga Inggris 1 Februari 2013, 15:10 -
Carrick: Lawan Soton, United Melemah di Babak Kedua
Liga Inggris 1 Februari 2013, 13:40 -
Alasan Beckham Tak Pilih Klub Premier League
Liga Eropa Lain 1 Februari 2013, 11:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39