Darmian: MU Pantas Juara
Aga Deta | 25 Mei 2017 15:30
Bola.net - - Manchester United berhasil memenangkan trofi Liga Europa setelah mengalahkan Ajax Amsterdam di partai final. Defender Setan Merah Matteo Darmian menilai timnya sangat pantas menjadi juara.
MU menyabet trofi Liga Europa setelah mengalahkan Ajax Amsterdam dengan skor 2-0 di Stockholm, Swedia, Rabu (24/5) malam waktu setempat. Gol kemenangan pasukan Jose Mourinho dicetak Paul Pogba dan Henrikh Mkhitaryan.
Ini merupakan trofi Liga Europa pertama untuk MU. Kemenangan ini juga menjadi penting buat Wayne Rooney dkk mengingat salah satu hadiah utama menjadi juara Liga Europa adalah tiket ke Liga Champions musim depan.
Banyak yang menganggap MU tidak pantas bermain di Liga Europa karena masih kurang bergengsi dibandingkan dengan Liga Champions. Meskipun begitu, Darmian tetap menganggap kemenangan itu sangat penting buat timnya.
Itu adalah perjalanan yang sangat panjang dan melelahkan dan semua orang mengira kami akan diremehkan setelah berada di sini, tapi bukan itu masalahnya, kata Darmian kepada Sky Sport Italia.
Kami pantas meraih kemenangan dan masuk ke dalam buku sejarah klub ini. Saya selalu berusaha bekerja keras dan final adalah pertandingan yang diidamkan setiap orang. Yang penting adalah tim menang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesenjangan antara MU dan Ajax dalam Membeli Pemain
Liga Eropa UEFA 24 Mei 2017, 21:23 -
Cole Rindu Bermain di Liga Champions
Liga Champions 24 Mei 2017, 18:57 -
Ini Penyesalan Andy Cole Setelah Juara UCL 1999 Bersama MU
Liga Champions 24 Mei 2017, 18:27 -
Egois, Permainan Pogba Dicerca Legenda Jerman
Liga Inggris 24 Mei 2017, 15:50 -
Overmars Kritik Taktik Mourinho di MU
Liga Eropa UEFA 24 Mei 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39