Dapat Peran Anyar, Gerrard Tak Masalah
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 11:56
Gerrard kala itu berpartner bersama Lucas Leiva dalam pertandingan yang akhirnya dimenangkan oleh The Reds dengan skor total 5-3 tersebut.
Ini adalah sesuatu yang sudah kami persiapkan selama seminggu penuh dan manajer memberitahu saya di masa yang akan mendatang saya akan banyak menjalani peran ini, tuturnya pada Sky Sports.
Akan butuh sedikit waktu bagi saya untuk menyesuaikan diri, namun saya sudah melakukannya beberapa kali dengan tim nasional Inggris dan Liverpool belakangan ini. Jadi, saya merasa cukup nyaman, pungkas Gerrard.
Meski bermain bertahan, Gerrard akhirnya tetap mampu mencetak satu gol melalui titik penalti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Skuat Man City Saat Ini Jadi Favorit Juara EPL'
Liga Inggris 12 Januari 2014, 19:28 -
Gerrard Impikan Juara Sebelum Pensiun
Liga Inggris 12 Januari 2014, 10:34 -
Suarez: Saya Hampir Cetak Gol Dengan Tangan Lagi
Liga Inggris 12 Januari 2014, 08:10 -
Andai Pogba Lepas, Juve Siap Kejar Suarez
Liga Italia 12 Januari 2014, 06:45 -
Rodgers: Suarez Tipe Striker Lawas
Liga Inggris 11 Januari 2014, 20:24
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10