Dampak Kepergian Sterling Tidak Sebesar Seperti Ditinggal Suarez
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 10:36
The Reds akhirnya melepas Sterling ke City dengan biaya yang dikabarkan mencapai 49 juta pounds. Namun banyak yang memperkirakan bahwa Liverpool bakal kembali menderita seperti saat ditinggal Suarez.
Setelah Suarez hengkang, penampilan Liverpool justru naik turun di Premier League. Namun Leiva optimis kepergian Sterling tidak berpengaruh dengan performa Liverpool ke depannya.
Saya pikir kami akan menghadapi kehilangan Sterling lebih mudah ketimbang saat Suarez pergi. Suarez mencetak 30 gol lebih buat kami. Jadi, tidak adil meletakkan Sterling dalam posisi yang sama dengan Suarez, kata Leiva kepada kepada Liverpool Echo.
Sterling masihlah pemain muda dan butuh mengembangkan diri. Sterling memang menjadi salah satu bagian penting dalam dua musim terakhir namun Suarez pergi saat dia berstatus salah satu pemain terbaik yang ada di dunia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Sterling Salah Satu Penyerang Terbaik Dunia
Liga Inggris 14 Juli 2015, 23:56 -
Video: Sterling Teken kontrak di City
Open Play 14 Juli 2015, 23:34 -
Raheem Sterling Resmi Jadi Milik Manchester City
Liga Inggris 14 Juli 2015, 23:08 -
Agen Higuain Bingung Dengan Sikap Presiden Napoli
Liga Italia 14 Juli 2015, 22:53 -
Caragher Sebut Benteke Sebagai Target Utama Liverpool
Liga Inggris 14 Juli 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39