Curhat, Ozil Ungkap Pilihannya Antara MU dan Barcelona
Rero Rivaldi | 15 Desember 2017 10:30
Bola.net - - Mesut Ozil dikabarkan telah mengatakan pada sosok terdekatnya bahwa ia lebih senang bergabung dengan Manchester United ketimbang jika memang harus meninggalkan .
Pemain Jerman kontraknya akan habis di akhir musim dan klub tidak banyak membuat perkembangan soal negosiasi kontrak baru.
Arsene Wenger mengkonfirmasi pekan lalu bahwa Gunners masih terus melakukan negosiasi dengan Ozil, yang sebelumnya sudah menolak penawaran 235.000 pounds per pekan.
Dan, menurut Daily Mail, Ozil sudah menegaskan pada kawan dekatnya bahwa ia lebih suka datang ke Old Trafford dan berharap bisa mendapat kontrak 300.000 pounds per pekan di United.
Sang playmaker kabarnya amat tertarik dengan kans bekerja sama lagi dengan Jose Mourinho, yang sempat mengasuhnya di Real Madrid.
Mourinho sendiri amat ingin menambah daya serangan skuatnya dan direktur Ed Woodward siap memberikan lampu hijau.
United sendiri menelan kekalahan mengecewakan dari Manchester City pekan lalu, namun mereka bangkit dengan menang atas Bournemouth di kandang sendiri kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic: Akan Ada Yang Bersedih Saat Natal
Liga Spanyol 14 Desember 2017, 23:05 -
Sembuh Cedera, Dembele Latihan di Tim Utama Barca
Liga Spanyol 14 Desember 2017, 22:05 -
Eks MU Ini Anggap Chelsea Sanggup Jegal Barcelona
Liga Champions 14 Desember 2017, 20:11 -
Inter Berencana Comot Eks Pemain AC Milan Ini
Liga Italia 14 Desember 2017, 20:04 -
Messi: Semoga Sepakbola Lunasi Utangnya ke Saya
Piala Dunia 14 Desember 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39