Cuma Target Tiket UCL, Mou Ogah Disamakan Wenger
Editor Bolanet | 29 Januari 2014 16:23
Mengabdi kali kedua di Stamford Bridge, The Special One berulang kali berkilah jika timnya masih dalam masa transisi. Untuk itu ia tak mau memasang target muluk, melainkan hanya finis di zona Liga Champions demi menjaga partisipasi di kompetisi elit antarklub Eropa musim depan.
Itu adalah tujuan yang saya tak mau gagal. Kami tak boleh gagal karena sebagai klub dan tim kami butuh itu - sebagai tim, itu penting untuk evolusi tim, dan sebagai klub ini amat penting untuk alasan finansial, alasan prestisius. Empat besar, jika mungkin tiga besar, adalah tujuan amat besar dan sulit, tegasnya.
Namun saat dibandingkan dengan Wenger yang selama ini mendengungkan pentingnya tiket Liga Champions namun timnya terus dilanda paceklik gelar, The Special One meradang. Ini bukan soal trofi, ini adalah momen evolusi tim ini. Musim depan, saya akan bicara berbeda, koarnya.
Sepakat dengan komentar Mourinho? Share dan lihat respon rekan kalian! [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivanovic: Salah Ingatkan Saya Dengan Robben
Liga Inggris 28 Januari 2014, 23:28 -
Inilah Alasan Salah Tak Jadi Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 28 Januari 2014, 23:06 -
'Eto'o Bisa Perpanjang Kontrak di Chelsea'
Liga Inggris 28 Januari 2014, 22:26 -
Mourinho: Courtois Pemain Chelsea, Diego Costa Bukan
Liga Inggris 28 Januari 2014, 22:14 -
Mourinho Tak Mau Remehkan West Ham
Liga Inggris 28 Januari 2014, 21:23
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39