Crystal Palace Pagari Jonny Williams Dari Kejaran Arsenal-City
Editor Bolanet | 27 Desember 2013 18:22
Pemain berusia 20 tahun ini memang tengah menjadi buah bibir di Premier League berkat performa impresifnya. Berkat penampilannya tersebut, Arsenal dan City dikabarkan tertarik untuk merekrutnya.
Pelatih Arsenal, Arsene Wenger telah menyatakan ketertarikannya atas talenta Williams dan telah mengirim pemandu bakat untuk memantau penampilannya. Begitu pula Manuel Pellegrini di kubu Manchester City juga dihubungkan dengannya.
Namun keinginan tersebut bisa saja pupus setelah pihak Palace menyatakan keengganannya melepas salah satu permata terbaiknya itu.
Jonny (Williams) merupakan pemain yang banyak dicari dan kontrak baru akan memberikan ikatan yang lebih, ujar sumber internal Palace seperti dilansir Daily Mirror.
Dia telah berkembang di akademi dan Palace tak memiliki niat untuk melepasnya kecuali bila ada tawaran besar, timpal sumber tersebut.
Williams sendiri sejatinya baru menandatangani kontrak selama lima tahun ke depan pada musim panas 2012. Namun, pihak klub berencana menggodanya dengan kontrak baru dan buyout clause untuk menahan kepergiannya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Trofi, Pellegrini Rela Kesepian
Bolatainment 26 Desember 2013, 23:40 -
Pellegrini: Jadwal Boxing Day Sangat Konyol
Liga Inggris 26 Desember 2013, 16:35 -
Pellegrini Tak Punya Rencana Khusus Untuk Hentikan Suarez
Liga Inggris 26 Desember 2013, 14:35 -
Liverpool Diuntungkan Dengan Pergantian Manajer di Kubu Rival
Liga Inggris 26 Desember 2013, 13:35 -
Milner Ingin City Berhenti Menang Dengan Skor Besar
Liga Inggris 26 Desember 2013, 12:35
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39