Crouch Sempat Ngeri Lihat Comeback Arsenal
Editor Bolanet | 7 Desember 2014 04:31
Crouch beranggapan bahwa dianulirnya gol rekannya, Bojan Krkic saat laga masih berada dalam skor 3-0 menjadi faktor penting yang turut memotivasi Arsenal untuk bangkit. Namun pria 33 tahun ini pada akhirnya bersyukur timnya mampu mengamankan tiga poin di kandang sendiri.
Kami sempat senang saat mengira sudah unggul 4-0, artinya kami sudah berhasil mengubur Arsenal. Namun gol itu dianulir dan secepat kilat skor berubah menjadi 3-2. Benar-benar mengerikan, ungkap Crouch seperti dilansir situs resmi klub.
Seperti inilah sepakbola, keadaan bisa berubah begitu cepat hanya karena aspek kecil. Untung saja kami mampu lepas dari tekanan dan tetap menang.
Crouch sendiri mencetak gol pembuka Stoke di menit pertama, sebelum Bojan Krkic dan Jonathan Walters memperbesar keunggulan tuan rumah. Dua gol balasan Arsenal sendiri dilesatkan oleh Santi Cazorla dan Aaron Ramsey.[initial]
Baca Juga
- Giroud: Saya Selalu Jadikan MU Target
- Wenger Akui Kaget Lihat Usia Chambers
- Wenger Yakin City Mampu Kejar Chelsea
- Martinez: Sulit Untuk Cleansheet di Arsenal
- Agen: Arsenal Memang Minati Ledesma
- Martinez: Sulit Untuk Cleansheet di Arsenal
- Klopp: Melatih Arsenal? Tidak, Terima Kasih
- Crouch Kecewa Gagal Cetak Hattrick Lawan Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 6 Desember 2014, 23:53
-
Persaingan Ketat Arsenal Tak Buat Giroud Minder
Liga Inggris 6 Desember 2014, 21:40 -
Mertesacker Puji Comeback Koscielny
Liga Inggris 6 Desember 2014, 18:20 -
Wenger: Sanchez Ada di Zona Merah
Liga Inggris 6 Desember 2014, 16:54 -
Bek Barca Pastikan Hengkang, Arsenal dan Liverpool Siaga
Liga Spanyol 6 Desember 2014, 13:51
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39