Crerand: MU Bukan Favorit Juara EPL Musim Depan
Serafin Unus Pasi | 3 Juli 2017 11:34
Bola.net - - Legenda Manchester United, Paddy Crerand buka suara mengenai kemungkinan setan merah menjadi juara Premier League musim depan. Crerand menilai setan merah memang memiliki kans untuk menjadi juara, namun ia tidak menilai United akan menjadi tim yang paling difavoritkan menjadi juara.
Semenjak ditinggal Sir Alex Ferguson, Manchester United memang terlihat tidak berdaya di ajang Premier League. Mereka belum sekalipun memenangkan kembali trofi bergengsi itu semenjak tahun 2013 silam.
Publik Old Trafford sendiri memiliki harapan yang besar saat Jose Mourinho ditunjuk menjadi juru taktik MU musim lalu. Namun mantan pelatih Real Madrid itu gagal membawa Setan Merah kembali disegani di EPL musim lalu setelah Wayne Rooney dkk hanya finish di peringkat 6.
Crerand sendiri percaya musim depan MU masih akan menjadi tim underdog musim depan. Jika anda ingin memprediksi siapa yang akan menjadi juara, maka Chelsea tentu menjadi favorit utama, ujar Crerand kepada MUTV.
Setelah Chelsea ada Manchester City, dan setelahnya lagi mungkin, mungkin, mungkin anda bisa mempertimbangkan Liverpool.
Tim ini harus bisa menantang mereka semua. Namun saya rasa yang paling penting untuk dicapai musim depan adalah mengalahkan Chelsea. tutup mantan punggawa Setan Merah tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Rudiger, Man City Siapkan Rencana Jahat ke Chelsea
Liga Inggris 2 Juli 2017, 18:33 -
Alex Sandro Akan Tolak Chelsea Demi Juve
Liga Italia 2 Juli 2017, 17:45 -
Rudiger Tes Medis di Chelsea Tengah Pekan
Liga Italia 2 Juli 2017, 13:38 -
Juve Siap Berikan Alex Sandro Kontrak Baru
Liga Italia 2 Juli 2017, 09:17 -
Agen Buka Peluang Telles Gabung Chelsea
Liga Inggris 2 Juli 2017, 04:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39