Coutinho Takkan Paksakan Pergi ke Barcelona
Rero Rivaldi | 8 Agustus 2017 12:50
Bola.net - - Playmaker , Philippe Coutinho, dikabarkan amat tertarik pindah ke , namun ia takkan memaksakan diri hengkang dari Merseyside di musim panas.
Tim Spanyol sudah lama dikaitkan dengan transfer penggawa Brasil di beberapa bulan terakhir, meski The Reds ngotot bahwa ia tidak akan dijual dan pekan lalu klub sudah menolak tawaran yang masuk senilai 89 juta pounds.
Barca kini tengah punya banyak dana segar usai mereka melepas Neymar ke PSG dengan transfer senilai 200 juta pounds dan kini diklaim siap mengajukan penawaran senilai 120 juta pounds untuk menggoyahkan sikap Liverpool.
Menurut Sky Sports News, Coutinho sudah menegaskan bahwa sang pemain ingin meninggalkan Inggris, namun hanya jika ada kesepakatan yang terjadi antara kedua klub.
Media yang sama juga mengklaim Barcelona baru mengajukan satu tawaran resmi untuk Coutinho - senilai 72 juta pounds - dan sudah ditolak sekitar dua minggu lalu.
Coutinho mengikat kontrak jangka panjang di Januari silam dan bakal membuatnya bertahan hingga 2022 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coutinho Mengaku Siap Bela Barca
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 22:28 -
Presiden: Tidak Ada Pemain Lebih Besar dari Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 22:05 -
Barcelona Juga Tertarik Daratkan Thomas Lemar
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 21:09 -
Bartomeu: Saatnya Belanjakan Uang dari Neymar
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 19:36 -
Barca Akan Salip Spurs dan Arsenal Dalam Perburuan Michael Seri
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 18:54
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23