Courtois Waspadai Perlawanan West Brom
Rero Rivaldi | 10 Mei 2017 10:20
Bola.net - - Kiper , Thibaut Courtois, belum lama ini memperingatkan timnya untuk waspada terhadap perlawanan alot West Brom, ketika mereka bertandang ke The Hawthorns akhir pekan ini.
The Blues tahu bahwa kemenangan di laga itu akan memastikan mereka menjadi juara Premier League, usai menang 3-0 atas Middlesbrough di Stamford Bridge kemarin.
Courtois amat ingin untuk segera memastikan raihan trofi secepat mungkin, namun ia memperkirakan The Baggies akan memberikan perlawanan alot, meski tidak ada target yang bisa mereka raih.
Kami berharap mampu melakukannya di kesempatan pertama. Kami tahu West Brom adalah tim yang sulit untuk dilawan - kami sebelumnya sempat kesulitan ketika menghadapi mereka di sini, tutur Courtois menurut Sportsmole.
Setiap lawan yang datang ke sana akan kesulitan, mereka duduk di peringkat delapan klasemen dan tengah menjalani tahun yang bagus. Mereka mungkin tidak punya tekanan untuk menang, terkait posisi di liga, namun tidak ingin ada di pihak yang kalah dan membiarkan tim lain berpesta.
Mereka akan menyulitkan kami di sana dan kami akan harus fokus seperti ketika bermain di Everton dan melawan Middlesbrough.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Resmi Dapatkan Gilmour
Liga Inggris 9 Mei 2017, 23:00 -
David Luiz: Tekanan Takkan Pengaruhi Chelsea
Liga Inggris 9 Mei 2017, 15:50 -
Neville: Mourinho Pelatih Defensif, Conte Pelatih Seimbang
Liga Inggris 9 Mei 2017, 15:41 -
David Luiz Komentari 3-4-3 ala Conte di Chelsea
Liga Inggris 9 Mei 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39