Courtois Sanjung Performa Fellaini
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 03:26
Keduanya memang merupakan andalan timnas Belgia. Tapi sejak hijrah ke Old Trafford, Fellaini kerap dikritik. Penampilannya dianggap tak sesuai dengan bandrol transfernya yang sebesar 27.5 juta pounds.
Wajar melihat reaksi beberapa fans yang mengkritik pemain yang berharga mahal tak bermain bagus. Musim lalu tim sedang tak bermain baik dan Fellaini bukan tipe pemain yang mengubah dinamika permainan, tapi ia pemain penting.
Ia sangat kuat dalam duel bola atas. Di pertandingan lawan West Brom ia mencetak gol penting bagi United dan juga sangat berbahaya saat melawan kami. ujar Courtois seperti dikutip Sky Sports.
Gol Robin van Persie yang akhirnya menyamakan kedudukan, tak lepas dari usaha Fellaini. Setelah usaha pemain dengan rambut kribo itu digagalkan Courtois, van Persie memanfaatkan rebound. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selain Jago Sepakbola, Sheva Juga Jago Mencopet!
Open Play 27 Oktober 2014, 23:51 -
Southampton Mulai Menatap Liga Champions
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 23:45 -
Courtois: Chelsea Sulit Dikejar
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:59 -
Matic Senang Chelsea Tetap Pertahankan Unbeaten
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:33 -
Luke Shaw Akui Ketangguhan De Gea dan Courtois
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:14
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39