Courtois: Kiper Selalu Disalahkan di Inggris
Editor Bolanet | 4 Oktober 2016 06:59
Courtouis mencatat statistik penyelamatan terburuk di antara kiper lainnya sejauh ini, sebelum menang 2-0 atas Hull City. Ia menghadapi 17 tembakan dalam enam laga dan 53 persen di antaranya masuk ke dalam gawang.
Namun pemain Belgia mengatakan pada Express: Saya sosok yang tidak jarang mengkritik diri sendiri dan tahu jika membuat kesalahan. Dan itu tidak terlalu sering terjadi musim ini. Hanya penalti di Swansea yang menunjukkan saya membuat kesalahan dan saya harusnya bisa lebih baik lagi.
Courtois lantas menyoroti performa kompatriotnya, Simon Mignolet, di .
Di Inggris, mereka dengan cepat menunjuk hidung seorang kiper. Lihat apa yang terjadi dengan Mignolet di Liverpool. Namun dia akan baik-baik saja seperti semula. Simon adalah seorang kiper top. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Semusim Batshuayi Sudah Ingin Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 23:34 -
Jika Conte Mainkan Tiga Bek, Terry Diklaim Akan Berada Dalam Kesulitan
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:18 -
Chelsea Tertarik Tampung Joe Hart
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 15:06 -
Redknapp: Diego Costa Buktikan Semua Kritik Salah
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 15:02 -
Crooks: Kante Rekan Impian Semua Pesepakbola
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 14:52
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39