Courtois: Chelsea Masih Bisa Degradasi
Editor Bolanet | 29 Desember 2015 07:23
Saat ini Chelsea berada di peringkat 14 klasemen sementara Premier League, terpaut tiga poin dari di zona degradasi. Courtois mengatakan bahwa Chelsea masih bisa turun ke zona merah nantinya.
Kami tidak boleh berpikir tidak mungkin kami akan terdegradasi. Tapi kami harus melihat ke depan. Kami harus optimis akan bisa segera kembali ke jalur kemenangan, terang Courtois kepada BT Sports.
Courtois juga memberikan sedikit komentar mengenai pertandingan melawan Manchester United. Courtois ikut menyesalkan kegagalan Nemanja Matic mencetak gol saat mendapatkan peluang emas.
Sayang sekali Matic gagal mencetak gol. Situasi kami saat ini memang jauh lebih sulit dibanding tahun lalu, tapi kami akan kembali ke jalur kemenangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus-Inter Milan Ramaikan Perburuan Fabregas
Liga Italia 28 Desember 2015, 21:54 -
Agen: Guardiola Mungkin Cuti Setahun
Liga Eropa Lain 28 Desember 2015, 21:42 -
MU Masih Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 28 Desember 2015, 18:54 -
Hiddink Juga Meragukan Kapasitas Falcao
Liga Inggris 28 Desember 2015, 17:56 -
Tak Bahagia di Chelsea, Fabregas Dilirik Manchester City
Liga Inggris 28 Desember 2015, 16:54
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39