Costa: Guardiola Punya Sentuhan Magis
Editor Bolanet | 8 Juni 2016 15:36
Guardiola akan pergi dari Allianz Arena begitu kontraknya habis di musim panas ini. Manajer Spanyol itu akan pergi ke Inggris untuk memulai karir baru bersama Manchester City di Premier League.
Costa pun berharap Guardiola bisa membuktikan kemampuannya di Inggris, seperti yang ia lakukan bersama Bayern dan sebelumnya di .
Anda tidak bisa membandingkan Pep dengan pelatih Brasil manapun, tutur Costa pada Four Four Two.
Jika anda menggabungkan semua pelatih Brasil bersama, anda akan mendapatkan Pep. Seseorang yang punya skill motivasi tinggi, dan juga seseorang yang punya pengetahuan taktik yang kuat. Pep memiliki segalanya.
Pep memiliki sentuhan magis. Ia bernafas sepakbola. Ia masih sering bermain dengan pikirannya. Pep selalu bisa menemukan banyak hal baru. Ia seperti magis. Saya berharap ia bisa memenangkan Liga Champions bersama City. [initial]
Baca Juga:
- 'Martial Akan Duet dengan Ibrahimovic di MU'
- McQueen: Tinggalkan MU, Giggs Tak Bakal Kembali
- Wenger: Sulit Prediksi Juara Euro
- Henry: Rooney Harus Buat Pemain Tottenham Tenang di Euro
- Arsenal Setia Tunggu Jawaban Vardy Hingga Euro Berakhir
- Zouma: Jangan Bully Giroud
- Kirim Balik Mobilnya ke Belanda, Depay Tinggalkan MU?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Akan Lepas Striker City Ini ke Besiktas
Liga Inggris 7 Juni 2016, 12:00 -
Ini Nasihat Wenger Pada Mourinho dan Guardiola
Liga Inggris 7 Juni 2016, 11:47 -
Manchester City Ikut Kejar Bellerin
Liga Inggris 7 Juni 2016, 07:11 -
Direktur City Dukung Pep Buang Beberapa Bintang
Liga Inggris 7 Juni 2016, 06:49 -
MU dan Man City Siap Bertarung Rebutkan Ogbonna
Liga Inggris 6 Juni 2016, 21:59
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39