Conte Sukses dan Guardiola Kesulitan, Mancini Jadi Bingung
Rero Rivaldi | 21 Maret 2017 14:00
Bola.net - - Mantan manajer Manchester City, Roberto Mancini, memuji bos , Antonio Conte, namun mengaku bingung melihat kesulitan yang dialami oleh Josep Guardiola di Etihad.
Chelsea tengah unggul 10 angka di puncak klasemen Premier League, dan Conte mendapat banyak pujian atas pengaruh positif yang ia berikan sejak datang ke Stamford Bridge di musim panas.
Sementara itu, City kesulitan menemukan konsistensi dan tengah duduk di peringkat tiga Premier League, sementara mereka juga tersingkir dari Liga Champions pekan lalu dan Guardiola mendapat banyak kritik.
Sebagaimana dilansir oleh laman Gianluca di Marzio, Mancini mengatakan: Antonio adalah manajer hebat dan dia memiliki tim yang kuat.
Bagi dirinya, amat penting untuk menyerap semua hal yang ada di Inggris, awalnya ia kesulitan seperti banyak manajer Italia lainnya. Dia kuat dalam menghadapi tekanan dan menurut saya dia pantas memenangkan gelar juara.
Kesulitan yang dialami Guardiola? Itu membingungkan, sejak 2012 City merupakan tim terbaik yang ada di Inggris.
City hanya mampu bermain imbang 1-1 dalam laga terakhir mereka melawan Liverpool, yang digelar di Etihad pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Klub London Berebut Dapatkan Suso
Liga Italia 20 Maret 2017, 18:36 -
Ferdinand Sebut Tak Ada yang Bisa Kejar Chelsea di EPL
Liga Inggris 20 Maret 2017, 15:40 -
Conte Sebut Hazard Alami Cedera Betis
Liga Inggris 20 Maret 2017, 15:30 -
Chelsea Siapkan Dana Besar untuk Rekrut Coman
Liga Inggris 20 Maret 2017, 15:00 -
Cahill Tak Sabar Kapteni Timnas Inggris
Liga Inggris 20 Maret 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39