Conte: Saya Sering Bertanya ke Ranieri
Rero Rivaldi | 14 Januari 2017 23:40
Bola.net - - Antonio Conte mengatakan bahwa ia sering berkonsultasi dengan kompatriotnya, Claudio Ranieri, menjelang kepindahannya ke di musim panas.
The Blues akan bermain melawan Leicester City, yang diasuh oleh mantan manajer mereka, Ranieri, di laga Premier League malam ini.
Ranieri sendiri baru memenangkan penghargaan pelatih terbaik 2016 dari FIFA dan Conte mengungkap ia sering berkonsultasi dengan eks bos Juventus dan Yunani tersebut mengenai atmosfer kompetisi di Inggris.
Saya menanyakan padanya banyak hal mengenai bekerja di Inggris, tidak dalam kehidupan, karena saya tinggal di London dan ini fantastis, tutur Conte menurut Goal International.
Saya hanya bertanya padanya soal pekerjaan dan apa yang ia kerjakan dengan timnya, masalah yang ia punya soal timnya. Pembicaraan itu amat bagus dan mengajarkan saya banyak hal. Amat penting untuk memahami, amat cepat, sikap yang ada di Inggris.
Kebiasaan di Inggris, misalnya, musik di ruang ganti sebelum pertandingan. Mereka makan telur, para pemain. Ini hanya contoh, dia mengajarkan pada saya untuk memahami itu dan menerimanya, serta fokus pada hal yang lebih penting. Musik di Italia tidak ada di ruang ganti, hanya di headphone. Dan saya mulai mengapresiasi musik ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Jadi Manajer Terbaik Premier League Tiga Bulan Beruntun
Liga Inggris 13 Januari 2017, 20:09 -
Antonio Conte Menangkan Manager of the Month Bulan Desember
Liga Inggris 13 Januari 2017, 19:57 -
MU dan Chelsea Bersabar untuk Dapatkan Stefan de Vrij
Liga Italia 13 Januari 2017, 17:34 -
Chelsea Dinilai Memang Layak Jadi Favorit Juara
Liga Inggris 13 Januari 2017, 16:03 -
Souness: Man United Lebih Diunggulkan Lawan Liverpool
Liga Inggris 13 Januari 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39