Conte: Pertahanan Jadi Kunci Sukses Chelsea
Rero Rivaldi | 22 Mei 2017 08:55
Bola.net - - Manajer , Antonio Conte, percaya bahwa kemampuan para pemainnya untuk beradaptasi dengan sistem pertahanan anyar telah menjadi kunci sukses mereka di Premier League musim ini.
The Blues menerima trofi juara mereka usai menang 5-1 atas Sunderland semalam, setelah sebelumnya memastikan juara setelah mengalahkan West Brom.
Chelsea mengalami perubahan peruntungan sejak Conte memutuskan menggunakan formasi tiga bek andalannya. Manajer Italia menyebutkan bahwa proses transisi ke formasi anyar itu telah menjadi faktor penentu keberhasilan klub musim ini.
Perubahan itu amat penting untuk kami karena kami menemukan keseimbangan dan semua pemain menikmatinya. Saya puas karena para pemain tidak pernah bermain dengan sistem ini sebelumnya dan ada perubahan total, tutur Conte di Sky Sports.
Bermain dengan tiga bek amat berbeda, dan itu tidak mudah. Namun saya punya staff dan pemain yang hebat.
Chelsea bisa menambah trofi mereka musim ini dengan mengalahkan Arsenal di final Piala FA pekan depan dan Conte mengatakan suksesnya di musim perdana terasa seperti mimpi.
Saya memimpikan ini, namun jika di awal anda bertanya apakah Chelsea akan memenangkan liga di akhir musim dan juga masuk final Piala FA, itu akan sulit dibayangkan, lanjutnya.
Kami sudah bekerja amat keras, dan kami harus menikmati ini bersama fans. Luar biasa untuk saya, para pemain dan klub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Sunderland: Skor 5-1
Liga Inggris 21 Mei 2017, 23:00 -
Zidane Minta Dibelikan N'Golo Kante
Liga Spanyol 21 Mei 2017, 20:31 -
Ini Dua Laga EPL Paling Berkesan Bagi Kante di Musim 2016-17
Liga Inggris 21 Mei 2017, 19:29 -
Gullit: Jangan Jual Hazard ke Madrid
Liga Inggris 21 Mei 2017, 19:02 -
Kante Dinobatkan Sebagai EA SPORTS Player of the Season
Liga Inggris 21 Mei 2017, 18:54
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39