Conte Menatap Gaji dan Kontrak Baru
Asad Arifin | 3 April 2017 23:46
Bola.net - - Jajaran direksi klub Chelsea rupanya telah dipuaskan dengan kinerja sang pelatih Antonio Conte pada musim 2016/17. Tawaran kontrak baru dengan kenaikan gaji dalam jumlah yang besar kini telah disiapkan untuk Conte.
Conte memang menjalani musim perdananya di Chelsea dengan mulus. The Blues saat ini melaju kokoh di puncak klasemen Premier League. Selain itu, Eden Hazrad dan kolega juga sukses berada di semifinal Piala FA.
Capaian ini membuat pelatih Conte mendapatkan raport yang bagus dari jajaran direksi klub.
Seperti dikutip dari Daily Express, Chelsea segera memberikan tawaran kontrak baru pada pelatih asal Italia. Akan ada tawaran tambahan durasi kontrak selama tiga musim bagi Conte yang punya kontrak hingga Juni 2019.
Jika sepakat dengan tawaran tersebut, maka eks pelatih timnas Italia akan mendapatkan gaji senilai 7,5 juta pounds setiap musimnya dari klub asal London. Jumlah gaji ini tentu saja cukup menggiurkan baginya.
Selain karena prestasi yang sukses diukir oleh Conte, Chelsea ini memberikan kontrak baru karena tidak ingin kehilangan sang pelatih. Kabarnya, Conte saat ini sedang menjadi bidikan Inter Milan untuk menjadi pelatih pada musim depan.
Pelatih berusia 47 tahun akan dipercaya untuk membangun proyek baru Inter pada musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Rumor Transfer ke Madrid, Hazard Merasa Disudutkan
Bolatainment 2 April 2017, 21:35 -
Conte: Kekalahan Ini Membuat Perburuan Gelar Juara Lebih Menarik
Liga Inggris 2 April 2017, 10:53 -
Chelsea Tak Dapat Penalti, Conte Terima Keputusan Wasit
Liga Inggris 2 April 2017, 05:20 -
Sebelum Chelsea, Damien Duff Akui Nyaris Gabung Man United
Liga Inggris 2 April 2017, 05:00 -
Conte: Chelsea Pantas Hasil Imbang
Liga Inggris 2 April 2017, 04:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39