Conte Konfirmasi Debut Kante
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 09:04
Kante merupakan salah satu gelandang yang menjadi kunci sukses Leicester menjuarai Premier League musim lalu dan ia juga tampil bagus ketika membawa Prancis lolos ke final Euro 2016.
Conte lantas mengaku ia amat terkesan dengan kondisi fisik sang pemain dan menyebut siap menurunkannya dalam waktu dekat.
Kante berada dalam bentuk fisik yang bagus, tutur Conte pada Daily Star.
Saya melihat ia ada dalam kondisi yang amat bagus - sekarang ia tengah mempelajari taktik kami. Namun ia berada dalam kondisi yang bagus, ia jelas bisa bermain selama satu babak atau 30 menit. Ia sudah siap. [initial]
Baca Juga:
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Akan Gelar Pertemuan untuk Dapatkan Cuadrado
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 23:13 -
Ogah Pindah, Obi Mikel Siap Tarung Dengan Kante
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:48 -
Obi Mikel: Banyak Klub Bersedia Tampung Saya
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:12 -
Baba Rahman Ungkap Alasan Hengkang dari Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:09 -
Juventus Siapkan Gaji Ideal Untuk Matic
Liga Italia 2 Agustus 2016, 16:19
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39