Conte: Ini Mimpi Yang Jadi Kenyataan
Aga Deta | 13 Mei 2017 08:40
Bola.net - - Manajer Chelsea Antonio Conte tak bisa menyembunyikan kegembiraannya usai mengantarkan timnya meraih gelar juara Premier League. Ia menyebut kesuksesan yang ia alami tak ubahnya seperti mimpi yang jadi kenyataan.
Chelsea resmi keluar sebagai juara Premier League musim 2016/17 usai mengalahkan West Brom 1-0 dalam laga pekan ke-37 yang digelar di The Hawthorns, Sabtu (13/5) dini hari WIB. The Blues saat ini telah mengumpulkan 87 poin dan tidak mungkin mampu dikejar oleh tim lainnya.
Gol tunggal Chelsea pada laga ini dicetak oleh Michy Batshuayi pada menit ke-82. Pemain asal Belgia itu masuk menggantikan Pedro pada menit 76 dan langsung memberikan kontribusi besar untuk merebut gelar liga keenam.
Setelah Chelsea meraih juara, Conte sempat melakukan selebrasi dengan para fans dan pemainnya. Bahkan ia sempat terlambat menghadiri jumpa pers karena hal tersebut.
Saya merayakannya dengan pemain saya dan itu normal setelah meraih prestasi hebat seperti ini. Mereka membasahi saya setelah merayakan bersama para fans, mereka mengguyur sampanye dan bir sehingga saya harus mengganti pakaian, jas saya sekarang kotor. Saya memakai baju olahraga tapi saya menghadapi momen yang sangat penting, kata Conte di situs resmi klub.
Saya sangat menikmatinya karena saat Anda mengeluarkan banyak gairah, antusiasme dan jam ke dalam pekerjaan Anda, dan Anda tidak bisa tidur, ketika waktunya sudah tiba maka sangat tepat untuk merayakannya dengan penggemar, staf dan klub saya. Ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ikut Memburu Servis Dries Mertens
Liga Inggris 12 Mei 2017, 19:20 -
Chelsea Pede Conte Akan Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 12 Mei 2017, 18:47 -
Hazard Optimis Bisa Raih Ballon d'Or
Liga Inggris 12 Mei 2017, 18:28 -
Hazard Bermimpi Bisa Menangkan Trofi Ballon d'Or
Liga Inggris 12 Mei 2017, 17:48 -
Bridge: Aguero Bisa Gantikan Costa di Chelsea
Liga Inggris 12 Mei 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39