Conte Ingin Reuni Dengan Fernando Llorente di Chelsea?
Afdholud Dzikry | 30 Desember 2016 15:34
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte dikabarkan ingin memboyong penyerang Swansea City, Fernando Llorente ke Stamford Bridge pada Januari nanti.
Chelsea saat ini berada di puncak klasemen sementara Premier League setelah meraih 12 kemenangan beruntun. Chelsea sendiri tampak tak memiliki masalah dengan urusan mencetak gol karena Diego Costa tampil begitu tajam musim ini.
Namun Conte tampaknya belum puas dengan komposisi lini depan mereka, dan dia percaya bahwa Llorente akan menjadi tambahan ideal untuk lini depan di skuat Chelsea.
Laporan dari Spanyol seperti dilansir AS mengklaim bahwa Antonio Conte telah meminta pemilik klub, Roman Abramovic untuk bergerak mendatangkan penyerang Swansea itu.
Conte sendiri sangat mengenal Llorente karena keduanya pernah bekerja sama saat masih di Juventus. Keduanya juga memiliki rekam jejak sukses saat mengantar Juventus meraih scudetto beberapa tahun lalu.
Llorente sendiri saat ini telah mencetak enam gol untuk Swansea City, termasuk gol vitalnya saat melawan Crystal Palace dan Sunderland.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wijnaldum Tak Pedulikan Performa Chelsea
Liga Inggris 29 Desember 2016, 23:10 -
Ini Lawan Paling Tangguh Pedro di Inggris
Liga Inggris 29 Desember 2016, 22:58 -
Chelsea Pakai Uang Penjualan Oscar Untuk Beli Bek Lazio
Liga Inggris 29 Desember 2016, 20:43 -
'Fabregas Tunjukkan Sikap Luar Biasa di Chelsea'
Liga Inggris 29 Desember 2016, 15:23 -
'Jika Diminta Conte, Hazard pun Siap Jadi Kiper'
Liga Inggris 29 Desember 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39