Conte Ikut Bahagia untuk Allardyce
Editor Bolanet | 21 Juli 2016 07:08
Laporan yang beredar menyebut Allardyce akan diumumkan sebagai pengganti Roy Hodgson oleh FA pada hari Kamis, waktu setempat.
Conte sendiri baru saja memulai pekerjaannya di Chelsea, usai sebelumnya menangani Italia selama dua tahun dan membantu mereka menembus perempat final Euro 2016.
Saya mengenal Sam. Saya mengunjungi dirinya di markas latihan West Ham dua tahun silam, tutur Conte pada laman resmi klub.
Saya bisa katakan bahwa ia punya pengalaman yang luar biasa, karena anda adalah pelatih untuk tim negara anda sendiri dan itu merupakan tanggung jawab yang luar biasa.
Anda merasakan tekanan yang besar, namun itu fantastis. Anda mewakili negara anda sendiri, identitas anda. Saya bahagia untuknya, jika ia nantinya memang akan menjadi manajer tim nasional. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zouma Masih Butuh Dua Bulan untuk Kembali ke Lapangan
Liga Inggris 20 Juli 2016, 21:36 -
Matic Susah, Juventus Ganti Kejar Moussa Sissoko
Liga Italia 20 Juli 2016, 21:35 -
Falcao Kembali Pamer Ketajaman Bersama AS Monaco
Open Play 20 Juli 2016, 16:14 -
Turan Masuk Daftar Jual Barca, Arsenal Tertarik
Liga Inggris 20 Juli 2016, 15:47 -
Chelsea Minta Atletico Jauhi Costa, Ancam Lapor FIFA
Liga Inggris 20 Juli 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39