Conte Dipuji, Mourinho Sebut Media Punya Standar Ganda
Rero Rivaldi | 16 April 2017 03:00
Bola.net - - Jose Mourinho menuding media memiliki standar ganda usai mereka terus memuji asuhan Antonio Conte, dibandingkan tim asuhannya.
Manajer Manchester United mengklaim gaya main yang ia usung di Stamford Bridge dikritik meski amat mirip dengan yang diterapkan oleh Conte di The Blues musim ini.
Namun Mourinho mengakui bahwa 18 poin yang memisahkan Setan Merah dan mantan klubnya adalah bukti bahwa memang ada perbedaan besar di antara dua tim saat ini.
Ditanya mengenai seberapa jauh United dari target untuk kembali menjadi tim terbaik Inggris, pria Portugal mengatakan di Sky Sports: Jauh...karena tim terbaik, di Premier League, adalah tim yang punya lebih banyak poin.
Saya tahu anda suka mengkritik saya. Ketika saya memenangkan trofi bersama Chelsea anda mengkritik gaya main kami. Sekarang anda tidak melakukannya.
Sekarang, tim terbaik memainkan serangan balik dan mereka tak dikritik. Ini luar biasa. Tim terbaik di akhir musim adalah mereka yang menjadi juara dan kami jauh dari itu. Musim ini Chelsea jauh lebih baik dari kami.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Layangkan Tawaran Final Untuk Kessie
Liga Italia 15 April 2017, 23:30 -
Crespo: Conte Cuma Tiru Sukses Juventus
Liga Inggris 15 April 2017, 23:20 -
Tolak Chelsea, Kolasinac Pilih Arsenal?
Liga Inggris 15 April 2017, 23:10 -
Crespo Puji Pendekatan Conte di Chelsea
Liga Inggris 15 April 2017, 23:00 -
Courtois Kecewa Chelsea Tak Lagi Raih Cleansheet
Liga Inggris 15 April 2017, 17:20
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39