Conte: Chelsea dan Premier League Menarik
Editor Bolanet | 22 Maret 2016 10:12
Mantan bos Juventus sempat mengkonfirmasi bahwa ia akan pergi dari Timnas pasca Euro 2016, usai muncul kabar yang mengaitkannya dengan The Blues.
Namun meski belum ingin memberikan konfirmasi tegas mengenai kedatangannya ke London, Conte sedikit memberikan pandangannya mengenai sepakbola Inggris belum lama ini.
Chelsea? Saya bisa saja bicara tentang mereka, namun saya juga bisa bicara tentang Timnas Italia. Saya sudah mengambil keputusan, dan kita lihat apa yang akan terjadi di masa depan. Apakah ada sesuatu yang menarik di Italia atau di luar negeri. Saya tidak pernah mengambil keputusan dengan sembarangan, tutur Conte menurut The Guardian.
Premier League? Saya kira Timnas Inggris juga amat kuat, lihat bagaimana mereka menjalani babak kualifikasi Euro 2016.
Sepakbola Inggris jelas amat menarik untuk saat ini, bagi para pemain dan pelatih, namun ada banyak liga lain yang juga menarik dari sudut pandang lain. [initial]
Baca Juga:
- Conte Pertimbangkan Angkut Perisic ke Chelsea
- Begovic Tak Ingin Tinggalkan Chelsea
- Begovic: Mourinho Tak Hadapi Pemberontakan di Chelsea
- Lingard Anggap Demichelis Titik Lemah City
- MU Menang Derby Berkat Motivasi Rooney
- Guardiola Siap Tangani City di Europa League
- Real Madrid Bidik Romelu Lukaku
- Mourinho Disebut Tinggal Tunggu Konfirmasi MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Belum Mau Buka Mulut Soal Chelsea
Liga Inggris 21 Maret 2016, 23:42 -
Musonda Ingin Gabung Barca atau Real Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2016, 19:21 -
Monaco Buka Peluang Tampung Falcao Lagi
Liga Inggris 21 Maret 2016, 14:54 -
Leicester Dinilai Tiru Cara Chelsea Juara Musim Lalu
Liga Inggris 21 Maret 2016, 12:29 -
Del Bosque: Kami ingin Diego Costa Bersikap Baik
Liga Inggris 21 Maret 2016, 12:08
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39