Conte Akui Tak Punya Masalah Dengan Mazzarri
Editor Bolanet | 20 Agustus 2016 09:38
Dua pelatih asal Italia ini memang sudah saling mengenal. Keduanya terlibat persaingan sengit di atas lapangan demi mengejar trofi selama menangani Juventus dan Napoli.
Saya melihatnya di pertemuan untuk manajer dan saya berbicara dengan-nya dan asisten pelatih-nya tentang pengalaman ini karena itu juga merupakan tantangan besar baginya, kata Conte di situs resmi Chelsea.
Ketika kami berada di liga Italia dan kami bersaing merebut gelar, Juventus vs Napoli, semua orang berjuang untuk klub, tapi hubungan kami sangat normal. Saya sangat menghormati dirinya dan karyanya, dia seorang manajer besar.
Setiap manajer memiliki ide sepak bola mereka sendiri, jadi untuk alasan ini setiap manajer berbeda, tidak hanya saya dan Mazzarri. Setiap pelatih membawa ide sepak bola-nya, saya belajar untuk ide-ide saya sendiri dan manajer lain mempelajari ide-ide mereka sendiri.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin James dari Madrid, Chelsea Harus Pecahkan Rekor Transfer
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 22:24 -
Oscar Sempat Merasa Ketakutan dengan Conte
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:33 -
Conte: Diego Costa Diincar, Harus Berhati-hati
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:00 -
Ranieri: Saya Salah Pikir Kante Akan Bertahan
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 14:27 -
Collymore: Hazard Menipu Chelsea Musim Lalu
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 12:40
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10