Conte Akui Pengaruh Ancelotti dan Capello dalam Dirinya
Editor Bolanet | 25 Juli 2016 12:37
Conte mengatakan bahwa ia tidak ingin membongkar rencana jangka panjangnya di klub, namun menegaskan bahwa ia bisa belajar dari gaya permainan yang sudah diterapkan manajer sebelumnya dan mengembangkannya menjadi gayanya sendiri.
Saya sempat ditangani banyak manajer hebat sepanjang karir saya, tuturnya pada Chelsea TV. Ada Lippi, Sacchi, Ancelotti, dan Trapattoni.
Setiap dari mereka memberikan saya sesuatu. Hal ini amat penting. Ide taktik selalu menjadi milik saya. Saya mengembangkan ini di situasi ofensif.
Saya mampu banyak belajar dari manajer fantastis tersebut. Saya membawa sebagian pengalaman dari mereka, dalam diri saya. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Optimis Batshuayi Bisa Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 24 Juli 2016, 23:58 -
MU Main di Liga Europa, Mourinho Pusing Tujuh Keliling
Liga Eropa UEFA 24 Juli 2016, 18:42 -
Kante Datang, Matic Tak Gentar
Liga Inggris 24 Juli 2016, 17:37 -
Musim Depan, Lukaku Ingin Balik ke Pangkuan Chelsea
Liga Inggris 24 Juli 2016, 16:28 -
Beckham Kagumi Gairah Sepakbola Conte
Liga Inggris 24 Juli 2016, 12:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39