Conte Akui Dirinya Bak Binatang
Dimas Ardi Prasetya | 1 Mei 2017 03:26
Bola.net - - Manajer Chelsea Antonio Conte mengakui bahwa saat berada di pinggir lapangan dirinya memang kerap bertingkah liar layaknya seekor binatang.
Conte memang seorang pelatih yang dikenal ekspresif, terutama saat memimpin anak-anak asuhnya berlaga dari pinggir lapangan. Ia tak akan segan untuk berteriak, melompat-lompat bahkan melontarkan protes keras baik pada wasit maupun tim lawan.
Conte sekali lagi menunjukkan tingkahnya yang ekspresif usai laga lawan di Goodison Park, Minggu . Usai membawa timnya menang 0-3, ia pun ikut berselebrasi di lapangan bersama Eden Hazard dan kawan-kawan.
Conte sadar betul bahwa ia memang begitu ekspresif saat bertugas. Namun ia menegaskan bahwa jika di luar lapangan, ia sosok yang santai.
Ada dua Antonio, dua orang berbeda, seru manajer berusia 47 tahun itu.
Selama pertandingan, saya tahu saya binatang, sambungnya seperti dilansir BBC.
Setelah pertandingan, saya harus santai saat menang, tapi saya pikir sangat bagus untuk merayakan kemenangan ini dengan pemain, staf dan para fans. Saya hidup untuk ini, tegas Conte.
Kemenangan lawan Everton ini sendiri membuat Chelsea hanya perlu memenangkan tiga dari empat laga tersisa. Di tiga laga berikutnya mereka akan berhadapan dengan Middlesbrough, West Brom dan Watford. Di laga pamungkas musim ini mereka akan berhadapan dengan Sunderland.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill: Menang atas Everton seperti Juara Final Cup
Liga Inggris 30 April 2017, 23:42 -
Selamat Datang Kembali ke Liga Champions, Chelsea!
Liga Inggris 30 April 2017, 23:25 -
Hasil Pertandingan Everton vs Chelsea: Skor 0-3
Liga Inggris 30 April 2017, 22:09 -
Koeman Ingatkan Chelsea: Bursa Juara Masih Terbuka Lebar
Liga Inggris 30 April 2017, 06:40 -
Thompson: Fabregas Harus Pergi di Musim Panas
Liga Inggris 30 April 2017, 06:00
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39