Comolli: Pembelian Ozil Sangat Masif Untuk Arsenal
Editor Bolanet | 4 September 2013 09:05
The Gunners meramaikan bursa transfer musim panas 2013-14 dengan mendatangkan Ozil dari Real Madrid senilai 43 juta pounds. Sekaligus memecahkan rekor pembelian klub London Utara itu dalam sepanjang sejarah.
Adanya Carlo Ancelotti serta kedatangan di Santiago Bernabeu diketahui sebagai salah satu faktor fundamental kepindahan Ozil.
Comolli yang pernah bekerja untuk Arsenal pada tahun 1997-2004, menilai kehadiran Ozil bakal memperketat persaingan memperebutkan titel Premier League di musim ini. Baginya, punggawa Timnas itu merupakan pemain kelas dunia yang bisa membuat perbedaan.
Saya berpikir bahwa Ozil merupakan pembelian penting di bursa transfer musim panas kali ini. Melihat kualitasnya, ia bisa membuat perbedaan masif bagi Arsenal, ujar Comolli menanggapi berita tersebut.
Bagi saya, Ozil merupakan pemain kelas dunia -- ia memiliki teknik olah bola yang cukup baik, serta visi bermain yang mumpuni. Ia bakal masif, juga pembelian masif untuk Arsenal, tandasnya pada Sky Sports.[initial]
Dapatkan Ozil, Arsenal Masih Dikritik Fans
Walcott: Kedatangan Ozil Bisa Berikan Arsenal Gelar
Editorial - Klub Raksasa Yang Difavoritkan di Liga Champions Musim ini
Sexiest - Daftar Pesepakbola Wanita Terseksi
Wow! - Bidadari Aduhai di Balik Profesi Presenter Sepakbola (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Saya Takkan Lepas Ozil ke Arsenal
Liga Spanyol 3 September 2013, 23:30 -
Liga Spanyol 3 September 2013, 23:06
-
Arbeloa Kecewa Madrid Lepas Ozil
Liga Champions 3 September 2013, 22:02 -
Liga Spanyol 3 September 2013, 21:36
-
Khedira Ungkap Tawaran United Untuk Dirinya
Liga Champions 3 September 2013, 21:14
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39