Collymore: Ozil, Xhaka, dan Sanchez Bukan Pemain Kelas Dunia
Editor Bolanet | 25 Juli 2016 07:26
Arsene Wenger hanya membeli Xhaka di musim panas ini, namun berkeras bahwa ia ingin menghabiskan banyak uang untuk membeli pemain baru sebelum musim dimulai.
Collymore menulis di The Mirror: Saya percaya bahwa tim asuhan Arsene Wenger bisa masuk empat besar, saya hanya berpikir jika itu akan terjadi jika mereka merekrut bek tengah anyar, atau striker top, atau jika tidak mereka akan dengan mudah melewatkannya.
Itu untuk sebuah tim yang hanya bergantung pada zona Liga Champions setiap musimnya, dan itu adalah sebuah bencana. Hal ini membuat reputasi Wenger sedikit ternoda. Jelas bahwa Wenger membutuhkan pemain bintang. Seperti Sol Campbell, yang dulunya membuat pertahanan tim stabil.
Namun saya masih tidak merasa bahwa Mesut Ozil, Granit Xhaka, atau Alexis Sanchez, adalah pemain dengan level tinggi. Mereka adalah pemain yang bagus, namun kehadirannya tak sama seperti kedatangan Zlatan Ibrahimovic ke MU atau mungkin Paul Pogba.
Wenger harusnya bisa mendatangkan Luis Suarez. Kita tahu Arsenal punya uang, namun ia tidak ingin mengambil resiko. Namun kadang anda hanya harus berjudi dan membayar berapapun untuk seseorang seperti Gonzalo Higuain, atau striker yang mirip.
Itulah mengapa Wenger harus mendatangkan pemain yang bisa membuat kita berkata 'wow' dan cepat, jika tidak Guardiola, Conte, dan Mourinho akan merusak rencananya. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ngebet Mahrez dan Lacazette, Arsenal Siapkan 1,3 Triliun
Liga Inggris 24 Juli 2016, 23:23 -
Vardy Tolak Arsenal, Morgan Bahagia
Liga Inggris 24 Juli 2016, 21:59 -
Leicester: Mahrez Tak Akan ke Arsenal!
Liga Inggris 24 Juli 2016, 10:35 -
Diincar City, Bellerin Tegaskan Bahagia Bersama Arsenal
Liga Inggris 24 Juli 2016, 06:10 -
Tuchel Ogah Lepas Ginter ke Arsenal
Liga Inggris 24 Juli 2016, 05:50
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39