Cole Semangati Chelsea, Sebut Premier League Belum Berakhir
Rero Rivaldi | 29 November 2017 09:30
Bola.net - - Ashley Cole memberikan dukungan pada mantan klubnya, , untuk terus bersemangat dalam upaya mereka mengejar Manchester City di puncak klasemen Premier League.
The Citizens tengah tampil bagus musim ini dan duduk di puncak tabel persaingan usai tak tersentuh kekalahan di 13 pertandingan. Mereka sudah memimpin 11 angka dari sang juara bertahan, The Blues.
Namun Cole mengungkap bahwa bursa juara Premier League masih jauh dari kata usai dan semua tim masih punya kans untuk mengkudeta City.
Perebutan gelar juara belum berakhir, tuturnya di ESPN FC.
Manchester City sedang on fire, bermain bagus dan sepertinya amat solid. Namun sebagai pemain, anda tak boleh menyerah. Chelsea adalah juara bertahan, saya kira mereka takkan menyerah dengan mudah. Semoga mereka bisa mempertahankan trofi yang indah itu.
Eks pemain Chelsea juga berharap tim asuhan Antonio Conte bisa mencatat prestasi di akhir musim 17/18.
Sebagai pemain, anda tak bisa memprioritaskan satu trofi tertentu. Mereka masih punya kans mempertahankan gelar juara liga, jadi itu akan ada dalam pemikiran mereka. Selain itu, mereka juga akan coba menjuarai Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mane Kemungkinan Jadi Starter Lawan Stoke
Liga Inggris 28 November 2017, 22:32 -
Lewat Komentar Ini, Nemanja Matic Beri Sindiran Chelsea
Liga Inggris 28 November 2017, 15:10 -
Liverpool Tak Bisa Kalahkan Chelsea Karena Kesalahan Klopp
Liga Inggris 28 November 2017, 15:05 -
Hislop: Klopp Juga Layak Dikritik Seperti Publik Mengkritik Wenger
Liga Inggris 28 November 2017, 14:45 -
Drinkwater Dinilai Kalahkan Coutinho di Duel Liverpool vs Chelsea
Liga Inggris 28 November 2017, 14:25
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05 -
5 Pemain Kunci Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10