Cole Paham Mengapa Terry Tak Ingin Pensiun
Rero Rivaldi | 22 Juni 2017 10:00
Bola.net - - Mantan pemain , Joe Cole, mengaku paham mengapa John Terry hingga kini masih belum memutuskan pensiun usai meninggalkan Stamford Bridge.
Terry memutuskan pergi usai 22 tahun menjalani karir di London Barat musim panas ini. Namanya dikaitkan dengan sejumlah klub seperi Aston Villa, Birmingham, West Brom, Bournemouth, dan Swansea City menjelang musim 17/18.
Cole sendiri juga masih bermain di Amerika Serikat bersama Tampa Bay Rowdies hingga kini.
Ia lantas mengaku paham mengapa Terry masih punya motivasi besar untuk bermain.
Saya bilang padanya betapa hebat rasanya ketika berada di luar sana. Saya tahu ada opsi untuk dia datang ke sini, namun ia harus membahas itu dengan keluarganya, tutur Cole menurut Goal International.
Dia punya antusiasme untuk bermain sepakbola, dan itu amat terlihat ketika dia bermain, dia senang bersaing. Jadi ketika perasaan itu hilang, itulah saat di mana anda memutuskan. Tidak ada yang bisa mengatakan pada anda kapan waktunya pensiun.
Ini berbeda, beberapa orang senang mundur ketika mereka ada di puncak, orang lain ingin terus bermain selama mungkin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Usir Klub-klub Yang Berminat Pinang Lewandowski
Liga Eropa Lain 21 Juni 2017, 22:29 -
Terry Pertimbangkan Main di Luar Inggris
Liga Inggris 21 Juni 2017, 21:49 -
Ronaldo Pergi, Madrid Kebut Transfer Hazard
Liga Spanyol 21 Juni 2017, 17:50 -
Jika Harus Pergi, Lewandowski Pilih Chelsea Ketimbang MU
Liga Inggris 21 Juni 2017, 17:01 -
Chelsea Capai Kesepakatan Personal Dengan Alex Sandro?
Liga Inggris 21 Juni 2017, 16:50
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39