Cole Minta Van Gaal Jadikan MU Lebih Ofensif
Editor Bolanet | 16 Juni 2015 21:14
Musim lalu, banyak suporter yang nampak tak puas dengan gaya main yang diusung Manajer asal Belanda tersebut. Van Gaal memang menginstruksikan pasukannya untuk memainkan possession football.
Cole pun menyarankan pada Van Gaal agar tak lagi memakai taktik tersebut. Sebab, para fans lebih ingin melihat skuat United yang bermain menyerang, seperti saat masih ditangani oleh Sir Alex Ferguson dahulu.
Gaya mainnya beda dengan gaya main yang dulu biasa dilihat oleh para fans. Ketika Anda menyaksikan United, Anda pasti mengharapkan mereka untuk bermain dalam gaya tertentu dengan tempo tinggi dan mencetak banyak gol. Namun gaya main United berbeda musim ini. Cara mereka bermain seperti gaya main tim-tim di level internasional, di mana mereka lebih banyak menguasai bola dan tak benar-benar melukai tim-tim lawan, ketus Cole pada Goal.
Di Premier League, gaya mainnya tak seperti itu. Jika Anda melihat , mereka memulai musim ini dengan status sebagai tim terbaik sejauh ini dan menutupnya dengan gaya ala Jose Mourinho. Merekalah tolak ukurnya (bagi United), seru eks penggawa timnas Inggris ini. [initial]
Baca Juga:
- Mark Bosnich Ajukan Daftar Kiper Pengganti De Gea
- Cole Inginkan Kehadiran Bale & Benzema di MU
- Otamendi Alot, Manchester United Alihkan Perhatian ke Bek Turki
- Manchester United Tolak Tawaran Real Madrid untuk De Gea
- Firmino Lakukan Sebuah Tricky Shot ke Dalam Ring Basket
- Kane Diyakini Tak Bakal Tolak MU
- MU Ingin Sikat Kiper Masa Depan Barca
- Axel Witsel Jadi Rebutan Chelsea & MU
- 'Cuma Jadi Cadangan, Kane Tak Usah ke MU'
- Lepas Welbeck, Owen Anggap MU Bodoh
- MU & Chelsea Bersaing Rebutkan John Stones
- Owen Ragukan Kemampuan MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bersiap Tawar Sterling
Liga Inggris 15 Juni 2015, 23:19 -
Courtois Takut Rencananya ke Madrid Dirusak De Gea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 23:05 -
Matic: Saya Serap Banyak Ilmu di Chelsea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 15:32 -
Hazard Sebut Trofi Premier League Bagai Mainan Anyar
Liga Inggris 15 Juni 2015, 15:23 -
Falcao Bantah Sudah Sepakat Gabung Chelsea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 15:04
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39