Cole Ingatkan Van Gaal Sulitnya Cari Pemain Baru di Januari
Editor Bolanet | 4 Januari 2016 11:11
Manchester United sendiri baru saja meraih kemenangan perdana mereka dalam sembilan laga terakhir di semua kompetisi saat mereka mengalahkan Swansea City dengan skor 2-1. Kemenangan ini jadi yang pertama sejak 21 November tahun lalu.
Dan baru-baru ini dikabarkan bahwa The Red Devils berniat untuk mendatangkan pemain baru di bursa transfer untuk memperkuat tim. Dua pemain yang santer dikaitkan adalah Harry Kane dan juga Sadio Mane.
Namun menurut Cole, mendatangkan pemain di bursa transfer musim dingin tak akan semudah seperti yang dibayangkan.
Ini akan sulit. Saya tak berpikir ada yang ingin kehilangan pemain terbaik mereka di bursa transfer Januari, ujarnya kepada Sky Sports.
Saat kita berbicara tentang siapa pemain yang anda ingin datangkan, kita bisa sebut semua nama. Tapi saya tak berpikir Manchester United akan mendapatkan mereka. Kita perlu Liga Champions untuk mengundang pemain ke Old Trafford dan membangun tim untuk musim depan, tandasnya.
Perjalanan Manchester United di Liga Champions musim ini sudah berakhir setelah mereka kalah dari Wolfsburg dan gagal menembus babak knock out.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruud Gullit Kritik Habis Memphis Depay
Liga Inggris 3 Januari 2016, 20:53 -
Juventus Saingi MU Kejar 'Anthony Martial' Jilid Dua
Liga Italia 3 Januari 2016, 18:51 -
Van Gaal Akui Buang-buang Waktu Kontra Swansea
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:52 -
Van Gaal: Saya Hanya Ingin Membuang Waktu
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:46 -
Kerja Keras di Juve, Pogba Anggap Man United Seperti Tempat Liburan
Liga Champions 3 Januari 2016, 15:16
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39