Cleverley: Lawan Sunderland, Malam Uji Kesabaran
Editor Bolanet | 22 Januari 2014 15:02
United tengah tertinggal secara agregat karena di leg pertama mereka kalah dengan skor 1-2. Namun tim asuhan David Moyes itu cukup beruntung karena di laga nanti mereka akan mendapat dukungan penuh dari fans di Old Trafford.
Mungkin mereka (Sunderland) hanya akan mencoba menunggu dan mempertahankan keunggulan. Mereka mempunyai sejumlah pemain yang bisa membuat kami terluka. Kami perlu mewaspadai mereka di serangan balik, tuturnya pada ManUtd.com.
Kami harus terus sabar jika kami tidak bisa menembus pertahanan mereka. Namun saya pikir ini akan jadi malam di mana kami harus bermain dengan baik semenjak awal. Ini bakal jadi malam yang menuntut kami bermain dengan tempo yang cepat. Penonton akan jadi penting - kami tahu betapa penting bagi mereka untuk menuju Wembley dan kami akan berusaha keras untuk itu, pungkas Cleverley. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valencia: Semoga Anderson Cepat Kembali
Liga Inggris 21 Januari 2014, 23:59 -
Setelah Anderson, Fiorentina Siap Datangkan Pemain United Lagi
Liga Champions 21 Januari 2014, 23:33 -
Vidic Akui Berikan Medalinya Kepada Giuseppe Rossi
Bolatainment 21 Januari 2014, 22:41 -
Moyes Akan Intai Langsung Tiga Bintang Bundesliga
Liga Champions 21 Januari 2014, 20:42 -
Neville Berikan Jalan Keluar Bagi Man United
Liga Inggris 21 Januari 2014, 20:35
LATEST UPDATE
-
Manchester United Siap Korbankan Harry Maguire Demi Jarrad Branthwaite
Liga Inggris 26 Maret 2025, 10:15 -
Omon-omon Raphinha yang Berujung Petaka!
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:51 -
Patrick Kluivert Punya Tangan Kanan Pribadi di Timnas Indonesia, Siapa Dia?
Tim Nasional 26 Maret 2025, 09:47 -
Di Balik Selebrasi Head High Ole Romeny: Maknanya Ternyata Dalem Banget!
Open Play 26 Maret 2025, 09:32 -
Hasil Argentina vs Brasil: Skor 4-1
Amerika Latin 26 Maret 2025, 09:22 -
Trent Alexander-Arnold Tak Bisa Pakai Nomor 66 di Real Madrid
Liga Inggris 26 Maret 2025, 09:18 -
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10