City Tawar Pepe 10 Juta Euro
Editor Bolanet | 2 November 2014 02:40
- Manchester City dikabarkan bersedia untuk menawar hingga 10 juta euro demi mendapatkan bek Real Madrid, , di bulan Januari mendatang.
Menurut laporan yang diturunkan oleh A Bola, Manuel Pellegrini merasa timnya membutuhkan suntikan tenaga anyar di lini belakang, menyusul penampilan kurang maksimal yang ditunjukkan oleh pemain anyar Eliaquim Mangala.
Pellegrini kemudian bermaksud untuk merekrut Pepe dari Real Madrid. Ia tak bakal ragu meminta manajemen untuk menggelontorkan dana 10 juta euro demi mendapatkan bek asal Portugal tersebut.
Andai memang Madrid menolak proposal tersebut, City dikabarkan tidak akan menyerah dengan mudah dan siap kembali mengajukan penawaran di musim panas mendatang. [initial]
(bol/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh A Bola, Manuel Pellegrini merasa timnya membutuhkan suntikan tenaga anyar di lini belakang, menyusul penampilan kurang maksimal yang ditunjukkan oleh pemain anyar Eliaquim Mangala.
Pellegrini kemudian bermaksud untuk merekrut Pepe dari Real Madrid. Ia tak bakal ragu meminta manajemen untuk menggelontorkan dana 10 juta euro demi mendapatkan bek asal Portugal tersebut.
Andai memang Madrid menolak proposal tersebut, City dikabarkan tidak akan menyerah dengan mudah dan siap kembali mengajukan penawaran di musim panas mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Hancurkan Granada, Madrid Melesat ke Puncak
Liga Spanyol 1 November 2014, 23:59 -
3 Rekrutan Termahal MU Dari Negeri Matador
Editorial 1 November 2014, 20:31 -
Pellegrini: FFP Halangi City Rekrut Di Maria
Liga Inggris 1 November 2014, 17:20 -
Madrid Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Lloris
Liga Spanyol 1 November 2014, 16:26 -
Munir: Ancaman Bagi Barca Bukan Hanya Madrid
Liga Spanyol 1 November 2014, 13:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39